Story cover for Nikah? by gitlicious
Nikah?
  • WpView
    Reads 704,159
  • WpVote
    Votes 23,360
  • WpPart
    Parts 20
  • WpView
    Reads 704,159
  • WpVote
    Votes 23,360
  • WpPart
    Parts 20
Ongoing, First published Nov 04, 2016
Memiliki calon suami dengan dua adik laki-laki yang berkelakuan absurd membuat Brigita harus banyak bersabar. Saat hari pernikahan mereka semakin dekat dan mantan terindah itu datang, apakah mereka bisa bertahan?
All Rights Reserved
Sign up to add Nikah? to your library and receive updates
or
#140yixing
Content Guidelines
You may also like
[END]✓Master Metafisika di Delapan Puluh Nol Selalu Ingin Bercerai  by YueJue33
22 parts Complete
🔔RAW🔔NoEdit🚫🚫🚫 BacaanPribadi🚫🚫🚫 Pengarang: Leek Pancake [ 韭菜餅子 ] Bab Terbaru: Bab 110 Sinopsis︰ Ding Yan, keturunan aliran metafisika Longshan, melanggar kehendak Tuhan dan mengubah hidupnya. Dia dikutuk oleh surga. Dia disambar petir di langit menjadi artikel investigasi kriminal. Dia menjadi orang tak berotak dalam artikel itu. Rui jatuh jatuh cinta dengan wanita lain, lari ke Biro Keamanan Umum untuk membuat keributan besar, dan kemudian mengambil anak itu dan melompat ke sungai... Ding Yan, yang lewat, memandang orang di depannya yang tampak seperti dia telah mengubah nasibnya, berpikir bahwa itu akan cukup untuk disambar petir. Beri makan, untuk "suami", jangan lupakan itu , hitung saja, "Sudah waktunya untuk bercerai hari ini." Chen Ruiyan, seorang polisi besar, singkat, hanya dua kata, "Jangan pernah pergi." Ding Yan, "Jika Anda bercerai atau mengobrol tentang kehidupan dengan A Piao Hongchen, pilih salah satu dari keduanya." Chen Rui, "..." Semua orang mengatakan bahwa Chen Rui marah pada istrinya, dan dari waktu ke waktu dia mengerutkan kening dan berkata ke udara, "Jangan terus mengikutiku." Sebagai orang lurus dan lurus yang telah dididik dalam materialisme sejak ia masih kecil, Chen Rui tidak pernah percaya pada kekuatan hantu dan kekacauan sampai suatu hari, ia berada dalam kekacauan... Master metafisika & bos tegak yang keras kepala Panduan yang dapat dimakan: 1. Majikan metafisik ingin bercerai setiap hari, pemimpin polisi mengejar istri mereka setiap hari 2.1V1, tidak ada tiga kecil empat kecil lima 3. Benar-benar merilis artikel sendiri, jangan melihatnya menurut akal sehat, tidak suka lintas sektor, jangan katakan secara spesifik, semua orang harus bahagia di tahun baru Label konten: Melewati ruang dan waktu Melewati buku Teks kronologis Serangan balik Kata kunci pencarian: Protagonis: Ding Yan, Chen Rui| Aktor pendukung: Li Lihua, Dabao, Xiaobao, dll.| Lainnya: Metafisika
Cinta yang Tak Terduga (End)  by chita225
65 parts Complete
Pernikahan besar antara keluarga Gu dan Su berlangsung. Namun, di dalam tandu merah besar itu bukanlah putra bungsu keluarga Su, Su Qinglan, melainkan pria desa bernama Shen Liu yang menggantikan posisinya sebagai pengantin. Keluarga Gu dari Desa Baiyun adalah keluarga terhormat di kota tersebut. Keluarga Gu dan Su sudah menjalin hubungan baik selama beberapa generasi dan pernikahan ini diatur sejak kecil. Namun, Su Qinglan kabur dari pernikahan karena mempelai pria, Gu Yunchuan, mengalami cedera saat mendaki gunung hingga menjadi pincang. Meskipun Gu Yunchuan memiliki bakat luar biasa dalam sastra, karier politiknya telah berakhir karena kondisi fisiknya. Su Qinglan sama sekali tidak mau menikah dengannya. Sedangkan Shen Liu, yang ada di dalam tandu, adalah pria miskin yang ayahnya meninggal dunia tanpa uang untuk biaya pemakaman. Keluarga Su membayar pemakaman ayahnya dan juga memberinya tempat di tandu untuk dikirim ke keluarga Gu. Menjadi istri resmi Gu Yunchuan? Itu adalah sesuatu yang tak pernah ia bayangkan. Tiga tahun lalu, saat festival tahunan di musim dingin di Desa Baiyun, Gu Yunchuan sedang memberikan dupa di kuil. Shen Liu, yang sedang mengantre untuk makanan gratis, hanya sempat melihatnya sekilas, namun momen itu tetap terekam dalam ingatannya selama bertahun-tahun. Jari-jari Shen Liu mencengkeram tudung merah pengantinnya erat-erat. Bagaimana caranya agar Gu Yunchuan tidak menyadari bahwa dia bukan Su Qinglan? Saat tudung merah dibuka, tatapan mereka bertemu. Gu Yunchuan menatap pria muda yang diam dan menunduk, matanya tertuju pada telinga bulat Shen Liu untuk waktu yang lama. Su Qinglan memiliki tahi lalat di cuping telinganya, tapi Shen Liu tidak. Jelas, dia bukan Su Qinglan.
Kisah Suami Muda yang Menyesal Pasca Pernikahan (End) by chita225
134 parts Complete
[Shou yang baik dan lembut × Suami kasar yang memanjakan istrinya] Ruan Yimian, seorang pemuda dari Desa Shanliu, akan menikah dengan Jiang Xiucai dari desa sebelah. Orang-orang di desa sangat iri pada pemuda petani yang bisa menikahi seorang cendekiawan. Namun, menjelang hari pernikahan, Ruan Yimian menolak untuk menikah. Ketika mereka mengetahui bahwa Ruan Yimian telah "berubah pikiran" dan ingin menikahi Huo Aowu, yang telah bertugas di militer selama bertahun-tahun dan kembali bekerja sebagai pemburu, orang-orang di desa menertawakannya karena dianggap tidak punya pandangan. Bagaimana bisa seorang pemburu dibandingkan dengan pria berbakat lainnya? Pria sakit ini, seorang pemburu miskin, mungkin akan mengalami kesulitan di masa depan! Ruan Yimian memiliki sebuah rahasia - dia terlahir kembali dengan ingatan dari kehidupan sebelumnya. Di kehidupan sebelumnya, dia menikahi seorang pria jahat, menderita banyak di keluarga suaminya, dan kehilangan nyawanya di usia muda. Orang tuanya sangat terpukul dan jatuh sakit karenanya. Saudaranya terhambat dalam karirnya dan depresi selama setengah hidupnya. Kemudian, sahabat baik saudaranya, Huo Aowu, membalas dendam untuknya. Setelah mendapatkan kehidupan baru, Ruan Yimian diam-diam bertekad untuk menjauh dari Jiang Qingyao dalam kehidupan ini, untuk membalas budi kepada Kakak Huo, mengubah takdirnya sendiri, dan membuat keluarganya hidup dengan baik. Dengan menjual kosmetik dan membuka biro pengawal, Ruan Yimian, si "pria sakit", menjadi orang kaya yang terkenal di Desa Shanliu, dan Huo Aowu, si "pemburu miskin", juga menjadi kepala biro pengawal yang kuat. Tetapi yang tidak diketahui orang luar adalah bahwa di mata semua orang, Huo Da, yang penuh permusuhan dan bisa menghentikan anaknya menangis di malam hari, hanyalah seorang budak yang menjadi panik dan bingung ketika suaminya menangis.
Little Wife by aufklarung94
30 parts Complete
Little sister has man who she loves so much forced to marry her supposed to be brother in-law. What will happen to them? They don't realize that love heals and mends their hearts. --Kim Soeun-- Gadis berumur 18 tahun yang pemikirannya dewasa dibandingkan umurnya. Gadis yang mencintai pria lain dan berharap suatu hari nanti pria itu lah yang akan menjadi pendamping hidupnya dihadapkan pada suatu kondisi dimana tidak ada pilihan baginya, kecuali melepas cintanya. Demi reputasi keluarga dan nama baik ayahnya, Soeun pun rela mengubah posisinya di hari pernikahan kakak perempuannya sebagai bridesmaids menjadi the bride. "Selamat tinggal Kim Bum. Aku mencintaimu namun aku harus menikahi pria lain. Kak Hyo, dimanakah dirimu? --Lee Junho-- Pria tampan namun dingin dan tertutup itu harus menelan pil pahit di hari pernikahannya. Wanita yang dikiranya ideal menjadi istrinya itu tega meninggalkannya beberapa jam menjelang pernikahan. Apa lagi yang tersisa untuknya? Harga dirinya terluka, kepercayaannya terkhianati, rasa suka pun lenyap. Tinggal reputasi keluarga yang bisa dia selamatkan tapi tentu saja dengan harga yang harus dibayar. Apa lagi selain menikahi adik dari perempuan yang mengkhianatinya? "Apa yang gadis 18 tahun ini lakukan padaku? Menikahi adiknya Hyo adalah keputusan terburuk yang aku ambil. Atau mungkin tidak?" Ikuti kehidupan pernikahan Lee Junho dengan his little wife, Kim Soeun. Pernikahan yang dilakukan bukan karena cinta namun demi sebuah nama baik apakah akan berakhir dengan kegagalan? Ataukah pengorbanan itu membuahkan akhir yang bahagia? Bisakah hati yang tertutup dibuka kembali? Akankah keduanya menemukan cinta dalam pernikahan mereka?
You may also like
Slide 1 of 8
AMNESIAL (END) cover
[END]✓Master Metafisika di Delapan Puluh Nol Selalu Ingin Bercerai  cover
OUR SECOND STORY ( 我们的第二个故事 )  (END)  cover
Cinta yang Tak Terduga (End)  cover
Be Mine cover
[TERBIT] Covered In You cover
Kisah Suami Muda yang Menyesal Pasca Pernikahan (End) cover
Little Wife cover

AMNESIAL (END)

50 parts Complete Mature

Yumna merasa sial sudah menikah dengan Oksa. Sejak awal pernikahan ini hanya didasari keputusan gegabah saja. Yumna menelan kepahitan atas kecerobohannya sendiri. Bersama Oksa, Yumna tersiksa. Bukan karena dia gila wanita. Tapi karena dia gila kerja. Kurangnya waktu bersama. Rasa curiga yang perlahan hadir di antara mereka. Rumah tangga ini sudah retak dari awal. Landasan mereka pun tak bermuara pada cinta. Mereka dijodohkan di waktu yang tepat dan di saat mereka sama-sama terdesak. Butuh tiga tahun untuk Yumna berani mengusung perceraian ke atas meja peradilan. Namun, usaha itu melebur musnah tatkala tragedi dan kenyataan di malam itu singgah tanpa huru-hara. Membelokan semua niat awal Yumna. Lantas, si ratu tempramen ini mulai membuka hatinya kembali. Pada Oksa yang kini sedang tersesat jauh dalam kabut pekat yang menghilangkan semua ingatan tentang Yumna. Apakah Yumna bisa membawa Oksa kembali, atau cinta itu akan terkubur dalam kubangan rahasia yang satu per satu datang menghujani mereka? Kerandoman anaknya Ayu sama Adeen nih. Sequel Menolak Jadi Janda sedang dimasak. So, yuk2 segera tambahkan ke perpustakaan.