ini adalah cerita yang berisi ungkapan atas apa yang aku rasakan kepada dia...
di saat hati sudah tidak mampu memendam rasa sakit yang begitu banyak, hanya katalah yang mampu sejenak memulihkan hati ini..
aku melihatnya. dia terkapar dibahu jalan dengan darah yang melumuri seluruh badannya. oh tuhan, mengapa aku harus kehilangan seseorang yang ku cintai untuk kedua kalinya? mencintainya adalah sebuah anugrah bagiku. tap, mengapa kau mengambilnya dariku? aku tidak pernah bisa melupakannya. sungguh.
-krystal