My Fiancee Is A Secret Agent (aka Lie To Me)
  • Reads 2,168,105
  • Votes 44,219
  • Parts 32
  • Reads 2,168,105
  • Votes 44,219
  • Parts 32
Complete, First published Oct 16, 2013
WARNING!!! 
Sebagian besar cerita sudah dihapus karena sudah diterbitkan oleh Elex Media Komputindo pada Juni 2015





SINOPSIS:

Radisti Putri Mahesa, seorang desainer muda yang berbakat, cantik, menarik, dan juga cerdas. Ia adalah satu-satunya anak perempuan di keluarga Mahesa, sebuah keluarga yang berpengaruh di Indonesia. Tak heran jika sikapnya terkadang manja dan sangat jahil.
Tetapi di balik kehidupan keluarganya yang bahagia dan karier desainernya yang cemerlang, ia mempunyai kehidupan lain yang tidak diketahui siapapun termasuk keluarganya. Kehidupan yang tak pernah disangka-sangka.

Paundra Pratama Danubrata adalah putra kedua dari keluarga terpandang, keluarga Danubrata. Dia memiliki wajah yang tampan, pintar dan berwibawa. Sikapnya yang sangat mandiri membuat dirinya tidak suka terhadap semua perempuan manja.

Ketika keduanya dipertemukan melalui pertemuan yang tidak disengaja, apakah mereka akan saling cocok satu sama lain? Atau mungkin lebih dari itu?
All Rights Reserved
Sign up to add My Fiancee Is A Secret Agent (aka Lie To Me) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Keping #1 - Slow Update by AbelJessica
42 parts Complete
Sudah dihapus untuk kepentingan penerbitan. Terima kasih 💛 ** Tulisan ini dilindungi oleh UU RI HAK CIPTA. Berdasarkan ketentuan UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 28 TAHUN 2014 TENTANG HAK CIPTA (pasal 1 angka 3 UU Hak Cipta 2014), dan adalah salah satu ciptaan yang dilindungi dalam rezim hak cipta.. Sesuai ketentuan (pasal 40 ayat 1-3 UU Hak Cipta 2014). Pasal 1 Nomor (3) : Ciptaan adalah setiap hasil karya dibidang ilmu pengetahuan, seni dan sastra yang dihasilkan atas inspirasi, kemampuan, pikiran, imajinasi, kecekatan, keterampilan, atau keahlian yang diekspresikan dalam bentuk nyata. Pasal 40 (1) Ciptaan yang dilindungi meliputi ciptaan dalam bidang ilmu pengetahuan, seni, sastra, terdiri atas ; a. buku, pamflet, perwajahan karya tulis yang diterbitkan, dan semua hasil karya tulis lainnya. etc. (2) Ciptaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf n dilindungi sebagai ciptaan tersendiri dengan tidak mengurangi Hak Cipta atas Ciptaan asli. (3) Perlindungan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dan ayat (2), termasuk perlindungan terhadap Ciptaan yang tidak atau belum dilakukan pengumuman tetapi sudah diwujudkan dalam bentuk nyata yang memungkinkan Penggandaan Ciptaan tersebut. SANKSI PIDANA PADA TINDAK PLAGIAT ATAU PELANGGARAN HAK CIPTA SEPERTI TERSEBUT DI ATAS DAPAT DIPIDANAKAN DENGAN PENJARA MASING-MASING PALING SINGKAT 1 (SATU) BULAN DAN/ATAU DENDA PALING SEDIKIT Rp 1.000.000,00 (satu juta rupiah), ATAU PIDANA PENJARA PALING LAMA 7 (TUJUH) TAHUN DAN/ATAU DENDA PALING BANYAK Rp 500.000.000,00 (lima ratus juta rupiah). Salam sayang, JessJessica.
You may also like
Slide 1 of 10
Proxima Centauri cover
Save Our Story - Pindah Karyakarsa cover
MenU Project: Choosy Clumsy cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Hello, KKN! cover
Patah #2 - Slow Update cover
Keping #1 - Slow Update cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover
Hyper cover
Runaway From You cover

Proxima Centauri

32 parts Complete

(This story is private-ed, beberapa chapter mungkin tak tersedia jika belum following) "Aku tidak pernah merasa kalau jodoh itu benar-benar ada." "Aku yakin jodoh itu ada." Semesta selalu punya cara dalam memberi pelajaran pada manusia yang hidup di dalamnya. Tak semata tentang caranya bekerja mempertemukan dua insan yang berbeda. Ini cerita tentang sekumpulan umat manusia, saling berkompromi mengenai takdir, untuk menemukan arti jodoh mereka masing-masing. Tentang seseorang dan kehadirannya yang kelak merubah kehidupan seseorang lainnya, menjadi sosok 'Proxima Centauri' bagi dunianya.