Story cover for DANDELION by Bofi_Marty
DANDELION
  • WpView
    Membaca 892
  • WpVote
    Vote 191
  • WpPart
    Bab 4
  • WpView
    Membaca 892
  • WpVote
    Vote 191
  • WpPart
    Bab 4
Bersambung, Awal publikasi Nov 18, 2016
DANDELION 
-Dean
-Delia
-Leon

Jaga cintaku seperti kau menjaga dandelion. Agar tak hancur diterpa angin. Agar tak hidup di tempat lain.

"Aku berharap seseorang yang akan melamarku nanti bukan membawakanku seikat Mawar. Melainkan Dandelion. Karena aku ingin tahu seberapa besar usahanya nanti untuk mempertahankan Dandelion itu agar tak berhamburan diterpa angin dan menetap di tempat lain dan menjadi benih yang baru. Dandelion itu perasaannya. Tempat itu adalah hatiku" - Delia untuk Dean
Seluruh Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang
Daftar untuk menambahkan DANDELION ke perpustakaan Anda dan menerima pembaruan
atau
#216cahaya
Panduan Muatan
anda mungkin juga menyukai
Saat Janji Menjadi Luka (OnGoing)  oleh llysybnyh
7 bab Bersambung
Di balik diamnya, Elora menyimpan samudra rasa yang tak pernah ia tuntut untuk dibalas. Ia mencintai dalam senyap, menyayangi dalam setia, dan percaya dalam buta. Alaric datang bagai cahaya pertama di pagi yang muram-menghangatkan, menyembuhkan, dan membuatnya percaya bahwa cinta bukan sekadar angan. Namun waktu mengubah segalanya. Alaric, yang dulu berjanji tak akan pergi, perlahan menjauh dalam kebohongan-kebohongan kecil yang tumbuh menjadi luka besar. Janji-janji yang dulu manis, kini hanya jadi abu di telapak tangan Elora-tak bisa digenggam, tak bisa dihapus. Ini bukan sekadar kisah tentang cinta yang retak, tapi tentang hati yang belajar untuk berhenti menggenggam hal-hal yang tak lagi ingin tinggal. Tentang perempuan yang perlahan menjahit kembali dirinya, meski benangnya adalah air mata dan kesepiannya sendiri. "Saat Janji Menjadi Luka" adalah sajak panjang tentang kehilangan, tentang keberanian untuk mencintai, dan tentang bagaimana hancur bukanlah akhir dari segalanya. di bawah langit senja yang perlahan berubah kelam, ada dua hati yang pernah saling menemukan-seperti dua kepingan puzzle yang akhirnya menyatu. jatuh dalam cinta yang tak terencana. dunia mereka begitu indah, penuh tawa, dan janji-janji yang ingin diabadikan. namun, tak semua kisah cinta diciptakan untuk selamanya. di antara kebahagiaan itu, takdir juga menyiapkan perpisahan yang tak mampu mereka hindari. meski cinta mereka begitu dalam, ada hal-hal yang tak bisa dilawan-ego, luka, dan keadaan yang memaksa mereka mengambil jalan masing-masing.
anda mungkin juga menyukai
Slide 1 of 9
3 DANDELIONS AT 3 A.M cover
Kembang Api✅ cover
THAT'S MY IDOL (orinee😋😋) cover
Saat Janji Menjadi Luka (OnGoing)  cover
The Best Jerk cover
RUMAH KECIL ITU by : Plavana cover
Hilang cover
Saat Cinta Tak Terucap cover
Leo ✔ cover

3 DANDELIONS AT 3 A.M

41 bab Lengkap

- "Aku harap telingaku akan selalu mendengar riuhnya deru ombak, dibanding riuhnya suara para manusia bejat." Andai kata semua manusia adalah bentuk presentasi dari kata jahat, lantas bagaimana cara kami bertiga untuk hidup dengan layak? Jika bahkan tiada satupun tempat yang aman untuk dipijak? Ribuan tangisan dan jutaan air mata yang telah turun setiap jam 3 pagi apakah masih kurang untuk mengasihani kami? Deru ombak di pantai yang menjadi saksi bisu bengisnya perlakuan para manusia bejat juga sepertinya tak cukup. Ah, agaknya semesta memang tidak mau berlaku adil, ya. Kami bertiga berharap tak ada lagi untaian kata-kata makian pada diri sendiri. Julukan-julukan seperti; "Si Rapuh yang Berusaha Tetap Hidup", "Si Kuat yang Gugur", dan "Si Pahlawan yang Terus Meminta Pertolongan" itu cepat musnah nan berganti menjadi tiga jiwa yang bebas dari kejamnya semesta. 3 Bunga Dandelion, apakah itu tentang kami? Apa yang kamu ketahui tentang filosofi bunga Dandelion dan adakah korelasinya mengenai kehidupan 3 Sang Dandelion ini? Kami hanyalah tiga anak dengan kisah yang berbeda-beda. Juga tiga anak dengan alasan yang berbeda-beda atas turunnya ribuan air mata. ‼️TW/CW ‼️ [ warning ] - kematian, kekerasan, selfharm, family abuse & issues. ★ written by JIAALOFS