melihat...
menganalisa...
hanya itu yang bisa ku lakukan selama ini
8 tahun hidupku, aku hanya bisa menganalisa semua orang yang ada di sekitar ku. Bi pinem, salah seorang asisten rumah tangga yang selalu bersama ku sudah lelah mengajak ku berbicara. Apalagi Auli, seorang bodyguardnya wanita yang selalu ada bersama ku sejak usia ku 8 tahun. dan satu orang lagi yang ada di rumah besar ini. Pak Anto, supir sekaligus kepala dari semua asisten rumah tangga di sini.
Pak Anto adalah salah satu kepercayaan orang tuaku untuk mengurus anak seperti aku. aku bukanlah orang normal. itu yang banyak orang tuaku dengar dari para rekan nya. mereka semua mengatakan aku memiliki panic disorder, dimana aku sangat panic terhadap suatu hal.
aku sangat panic saat seseorang menyentuhku. sejujur nya saat kecil hingga usiaku 8 tahun, aku adalah anak normal seperti biasa. setelah kejadian itu membuat ku tidak bisa bicara dengan siapapun, bahkan dengan orang tuaku sendiri.
aku tahu, yang mereka lakukan ini baik. membuatku bersembunyi dari semua orang. agar kepanikan ku tak lebih parah.
tapi, suatu hari, semuanya berubah.
pak Anto datang menemui ku dan mengatakan orang tuaku ingin aku datang ke rumah.
selama ini aku tinggal dengan mereka semua di rumah di sebuah desa di Amerika. saat aku mendengar itu, hanya satu ketakutan dalam hidupku.
ketakutan ku untuk bertemu seseorang, yang bahkan telah membuatku takut kepada semua orang.
⚠️ Jangan menormalisasi kekerasan di kehidupan nyata.
_______
Luna Nanda Bintang. Gadis itu harus mendapatkan tekanan dari seniornya di kampus. Xavier Arvegas Lysander.
Setelah melakukan one night stand, Xavier malah terobsesi kepada Luna. Obsesi yang membuat pandangan lelaki itu menjadi gelap.
Sebutan toxic dan red flag sangat cocok untuk menggambarkan sosok Xavier.
Apapun akan Xavier lakukan, asalkan Luna menjadi miliknya dan tetap bersamanya. Entah itu kekerasan, ataupun ancaman.
Start : 6 Maret 2024
Finish : 20 November 2024
Terbit : 21 November 2024
______
# 1 Kekerasan - 22 Ags 2024
# 1 Toxic - 22 Ags 2024
# 1 Kasar - 22 Ags 2024
# 1 Toxicrelationship - 22 Ags 2024
# 2 Kuliah - 7 September 2024
Visual ini terinspirasi oleh beberapa nama, dan saya tidak memiliki hak atas gambar atau nama tersebut. Digunakan hanya untuk membantu pembaca membayangkan karakter.