Story cover for Glasses by _rmdhni
Glasses
  • WpView
    Reads 825
  • WpVote
    Votes 67
  • WpPart
    Parts 10
  • WpView
    Reads 825
  • WpVote
    Votes 67
  • WpPart
    Parts 10
Ongoing, First published Nov 23, 2016
Mencintai diam-diam itu nikmat 
Cemburu memang bukan hak, memiliki apalagi
Hanya sebatas memandang, tapi rasa membuncah tak karuan.
Sakit tapi apa daya
Karena nyatanya dia bukan atau bahkan tak termiliki.

Cerita ini mengisahkan tentang seorang gadis remaja yang bersifat tomboy dan termasuk golongan bad girl di sekolah. Ia sama sekali tidak pernah merasakan cinta, jangankan dari seorang yang spesial, dari keluarganya saja ia tidak mendapatkan apa itu cinta, broken home yang dijalaninya dari kecil, membuatnya tidak percaya dengan yang namanyanya cinta. Berawal dari perpustakaan sekolah yang sepi dan ia menemukan sebuah kacamata yang tergeletak di atas tumpukan buku sastra lama. Tak lama kemudian seorang lelaki yang tak pernah ia lihat datang dan mengambil  kacamata miliknya. Dari pertemuan itulah sang gadis mulai merasakan hal aneh pada dirinya. Lelaki agak culun itu berhasil membuat seorang Kanaya Zierena Pearce penasaran dengan sikapnya yang dingin. 

"Memilikimu hanyalah sebuah Mitos Yunani bagiku" -Kanaya Zierena Pearce-

"Bukannya aku tidak peka, tetapi aku memiliki cara yang berbeda untuk lebih mengenalmu" -Arham Zain Akbar-

"Semacam ikhlas namun tak rela" -Albert Syarief-
All Rights Reserved
Sign up to add Glasses to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
AETERNA  | Selesai✓ by Ascorpens
69 parts Complete
FOLLOW AUTHOR SEBELUM BACA:-) {Cerita ini hanya FIKTIF belaka. Jika ada kesamaan nama, tokoh, tempat kejadian ataupun cerita, itu adalah kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan} Blurb : Menjadi gadis dengan hidup yang begitu memilukan bukan pilihannya. Delila ingin merasakan bahagia mendapati kasih dan cinta dari orang tua serta temannya. Namun garis takdir seakan ingin menguji seberapa kuat mentalnya. Dan ya. Delila adalah manusia biasa dan dia tidak bisa. Jiwanya rapuh begitu kenyataan seakan melemparnya ke dalam jurang pekat. Kematian adalah jalan dirinya menghindar dari belenggu yang merantai dirinya dengan kepahitan. Namun takdir memang tidak akan pernah puas. Delila kembali ditakdirkan untuk mendapatkan kesempatan hidup dengan identitas baru. Dan semua bukan tanpa alasan. Delila musti mencari sosok yang mau membagi cinta dan kasih untuknya. Mau dengan suka rela mendoakan Delila agar damai di sana. Namun seperti sebuah aturan, Delila tak boleh membalas perasaan itu. ... "Ya, pokoknya kalo lo gak mau jadi bego ya jangan jatuh cinta." "Davin, mana ada orang bego karena jatuh cinta!" "Ada." "Siapa?" "Nih, orang di sebelah gue." "Davin!" Tangan Zelia dengan cepat mencubit lengan Davin membuat cowok itu mengaduh kesakitan. "Sakit, Zel. Apaan sih lo!" "Makanya jangan ngomong sembarangan. Orang gak akan bego hanya karena dia jatuh cinta, justru sebaliknya, cinta bisa buat sesorang berubah jadi lebih baik, penyayang dan lebih perhatian. Zelia pengin Davin kayak gitu." 17+ Cover by pinterest Yuk ikutan intip ceritanya!!
JANUARGHA by scorpiocegil
11 parts Complete Mature
Kisah ini tentang seorang cowok culun bukan culun lebih tepatnya tidak mengikuti zaman, gaya nya gitu gitu aja. Namun dia mencintai seorang wanita cantik,manis,imut, baik paket komplit banget Namanya Clarissa angel, siapa sih yang kenal dengan Dewi SMA tunas bangsa ini. Tetapi dia tidak pernah dianggap ,walaupun sudah banyak cara yang dilakukan untuk mendekati Clarissa. Hingga suatu hari di rooftop sekolah dia berteriak dan mengatakan bahwa dia mencintai Clarissa tetapi dia tidak tahu bahwa disana seorang perempuan yang sedang tidur. Hingga akhirnya perempuan itu lah membantu cowok itu supaya bisa mendekati Clarissa dengan merubah penampilan nya agar dia dianggap ada bukan sebagai Upik abu aja. ________________________________________ " Kenapa aku lebih nyaman dengan kamu daripada pacar aku yang udah lama aku suka" cetus Arga "Astaga Arga,bukan penampilan kamu yang harus di rubah juga ya tapi cara pemikiran kamu, kan kita emang sahabatan aku nerima kamu apa adanya" Arga menatap lekat wajah wanita di depan nya dengan raut wajah yang tidak dapat di tafsir kan "Aduh gini ibaratnya itu kamu suka Ama buah nanas Ama pisang, terus kamu lebih suka nanas tapi ketika kamu makan nanas kamu bakalan sakit dan pilihan nya kamu lebih nyaman dengan pisang" jawab zasya dengan semangat "Inti nya berarti aku lebih memilih nyaman bukan tersakiti" tindas Arga sambil melihat bintang di langit Zasya tertawa kecil " emang ya otak kita itu gak sejalan dengan hati, ego itu ada di otak perasaan itu ada di hati, jadi ikuti yang kamu mau!"
You may also like
Slide 1 of 10
Roommate With Benefits cover
DIFFERENT TWINS [ END ]  cover
Dusk In Your Eyes cover
AETERNA  | Selesai✓ cover
A For Z : Young Married cover
Moonstruck  cover
JANUARGHA cover
Love Letters [END] cover
My Heart cover
Rama Prananta (Sudah Terbit) cover

Roommate With Benefits

55 parts Complete

⚠︎18+//mention of kissing!!! "Let's start our kiss contract." Sahla Imelda mengira bahwa pertemuannya dengan cowok yang tak sengaja dia cium akan menjadi pertemuan pertama dan terakhir. Namun apa boleh buat, takdir berkata lain. Sahla dipertemukan kembali dengan cowok itu dan lebih sialnya lagi, Sahla harus tinggal satu atap dengan Aarav Ervanno Agantara ketua Band salah satu Fakultas di Kampusnya. Tak mudah bagi Aarav untuk menerima Sahla tinggal di Apartemennya. Oleh karena itu, Aarav memanfaatkan situasi dimana cewek yang sama sekali tak dia kenal tiba-tiba menciumnya. Aarav akan menawarkan sebuah kesepakatan yang tentu sangat menarik. Agar bisa tinggal di Apartemen Aarav, Sahla harus menerima sebuah kontrak yang dibuat Aarav. Yaitu, Kiss Contract. "Gue gak mau lanjutin kontrak itu." "Kenapa?" "Gue baper, sialan." _________ Yang suka konflik ringan boleh merapat, tapi yang dibawah umur dilarang merapat! Kalau keterusan baca siap-siap baper:D Cover by Pinterest © salsaanh