
Hanya cerita tentang jaman SMA. Klasik tentang friendzone, bully, persahabatan dan pengkhianatan. Hanya membuka lembaran lama tentang persahabatan yang tulus dan apa adanya. Kenangan yang tak hilang oleh waktu tetap ada walaupun kita sudah berbeda wilayah, waktu dan berbeda alam. Ini tentang kita sobat masa dimana pencarian jatidiri lebih mendominasi dan ego menjadi pemenangnya, sementara maaf hanya menjadi pelengkap.All Rights Reserved