" ayo kita main petak umpet! Tapi aku punya aturan baru!! " " sekarang patokannya bukan lagi hanya sekitar rumah ataupun kompelk " " tapi dunia! " suara bersemangat itu datang dari seorang gadis, " jika si pencari bisa menemukan si pemain berarti dia menang dan berhak meminta 3 keinginannya pada si pemain tapi juga sebaliknya jika si pencari menyerah " Temannya mendengus " permainannya kelihatan merepotkan, aku ga mau ah " anak laki-laki yang menjadi temannya itu berbalik hendak pergi. Gadis itu menundukkan kepalanya. Membuat wajahnya tertutup oleh poninya yang panjang. " temukan aku yah, dimanapun aku berada, selama apapun itu, tolong temukan! " " dan permainan dimulai dari.. "..sekarang!! " gadis itu berlari, tanpa menghiraukan temannya yang menggerutu dengan ketidak senangan. tapi apa temannya ini bisa menemukan dia?