Adventure of Emily dan Alice-Mengarungi Samudera-
  • Reads 355
  • Votes 30
  • Parts 3
  • Time 14m
  • Reads 355
  • Votes 30
  • Parts 3
  • Time 14m
Ongoing, First published Dec 19, 2016
Emily dan Alice adalah saudara kembar. Meski kembar, mereka sama sekali tak mirip. Em tampak manis dengan rambut cokelat yang membingkai wajahnya. Sedangkan Alice memiliki rambut pirang. Semua orang selalu bertanya-tanya saat mereka berdiri berdampingan. Tetapi, itu tak masalah. Mereka tak mempedulikan, dan terus bersenang-senang serta menjelajah alam.
      
    Sampai suatu ketika, Ma dan Pa ada urusan ke daerah barat. Mereka berencana akan berlayar, dan memutuskan hanya membawa James-- si bungsu yang meski suda satu tahun, tapi belum tumbuh rambut. Ma dan Pa akhirnya menitipkan Emily dan Alice ke sanak saudara terdekat. Yaitu Bibi Jane dan Paman Will. 
      
    Tetapi, Ma dan Pa tak kembali sampai satu tahun lamanya. Bersamaan dengan berita hilangnya sebuah kapal. Tapi, Emily dan Alice yakin itu bukan kapal orangtua mereka, karena sepucuk surat selalu terkirim setiap minggu atas nama Pa, Ma, dan James.
      
      Ada apa sebenarnya ya? Penasaran? Yuk, langganan!
    
    Daftar Isi
    
    Kembar yang Berbeda								3
    Salju di Awal Desember 
    Rencana Ma
    Sambutan Bibi Jane
    Paman Will 
    Tangis dan Berita
    Surat dari Ujung Lautan
    Mulai Sekolah
    Lembah Dandelion
     Em, Alice, dan Joe
    Kanopi Elf, Danau Pesona, Sungai Alam Bercermin, dan Hutan Maple
    Gosip yang Menyebalkan
    Musim Semi 
    Sebuah Pengakuan
    Suara Lautan
    Mercusuar Tua
All Rights Reserved
Sign up to add Adventure of Emily dan Alice-Mengarungi Samudera- to your library and receive updates
or
#67laut
Content Guidelines
You may also like
Slide 1 of 1
The Rookie Pirates (Parts 1-6) cover

The Rookie Pirates (Parts 1-6)

91 parts Complete

Saving the life of the infamous rookie pirate, Captain Ruben Kirk, catapults Jessica Red into a sea of magic, jewel heists, and world-saving adventure. ***** After years of watching pirates fighting with the king's navy off the coast of Harvest Island, Jessica Red saves the life of the infamous rookie pirate, Captain Ruben Kirk, and the two become fast friends. Little does she know, Ruben Kirk is only the first of three rookie pirates she'll meet during a whirlwind of sea-faring adventures - but when Jessica learns the corrupt King Mordred has plans to destroy her island home, can she convince them to help her save it? ("The Rookie Pirates" is Book 1 in "The Adventures of Jessica Red" trilogy.) [[word count: 300,000-350,000 words]]