Story cover for Precious Time by ditasandhya
Precious Time
  • WpView
    Reads 22,361
  • WpVote
    Votes 1,312
  • WpPart
    Parts 33
  • WpView
    Reads 22,361
  • WpVote
    Votes 1,312
  • WpPart
    Parts 33
Complete, First published Dec 28, 2016
Alyssa,  gadis cantik berwajah kaku harus rela mendekam dibelakang jeruji besi karena hukuman yang diterimanya atas pembunuhan pada saudaranya sendiri "Erlangga". Sivia,  sahabatnya yang selalu menjenguknya disetiap bulan dan selalu meyakinkan Alyssa bahwa ia tak bersalah. Walaupun Alyssa sendiri sudah menyerah dengan keadaannya,  namun sivia tetap mencoba mencari beberapa bukti untuk membebaskan sahabatnya itu. Siapa sangka bahwa ide gila teman penjaranya membuat ia bebas secara ilegal. Kisah barunya dimulai dengan beberapa perubahan pada dirinya,  ia siap mencari apa yang sebenarnya terjadi dibalik kekalahannya dimeja hijau 2 tahun lalu.
All Rights Reserved
Sign up to add Precious Time to your library and receive updates
or
#34rfm
Content Guidelines
You may also like
The Devil by starleelight
23 parts Ongoing
Ify-remaja 17 tahun yang tampak biasa di luar, tetapi menyimpan rahasia besar di balik mata birunya. Sebagai seorang gadis berdarah asli Indonesia, memiliki mata biru adalah sesuatu yang langka, bahkan dianggap aneh oleh orang-orang di sekitarnya. Karena itu, Ify memilih menyembunyikan matanya di balik softlens berwarna gelap, berusaha menjalani hidup senormal mungkin. Namun, mata birunya bukan sekadar cantik atau unik-mata itu memiliki kekuatan misterius yang bisa menjadi berkah atau malapetaka bagi siapa pun yang mengetahuinya. Ify bukan berasal dari keluarga biasa. Ayahnya adalah pemimpin sebuah kelompok mafia yang berbeda dari mafia kebanyakan. Mereka bukan hanya hidup dalam dunia gelap, tetapi juga menjalankan prinsip sebagai "mafia yang baik"-membantu mereka yang tertindas dan menegakkan keadilan dengan cara mereka sendiri. Keluarga Ify bukan sekadar kelompok kriminal, tetapi lebih seperti penjaga bayangan yang bergerak dalam dunia bawah tanah. Namun, kehidupan damai mereka berubah drastis saat sebuah insiden yang tidak diinginkan terjadi. Sebuah kelompok mafia lain, yang dulunya adalah sekutu dekat mereka, tiba-tiba berbalik menjadi musuh. Keadaan semakin memburuk ketika tersebar sebuah berita palsu yang mengklaim bahwa mata biru Ify menyimpan kekuatan luar biasa yang bisa mengubah keseimbangan kekuasaan dalam dunia mafia. Berita itu menyebar dengan cepat, menimbulkan kehebohan di kalangan organisasi kriminal. Kini, Ify menjadi target utama. Mafia dari berbagai penjuru mencoba menangkapnya, bahkan memburunya hingga ke ujung dunia, percaya bahwa siapa pun yang memiliki gadis bermata biru itu akan memperoleh kekuatan yang tak tertandingi. Saat dunia di sekelilingnya berubah menjadi permainan hidup dan mati, Ify dihadapkan pada satu pertanyaan besar: Bisakah ia bertahan hidup dan melindungi orang-orang yang ia cintai? Atau akankah rahasia mata birunya menjadi bencana bagi dirinya dan seluruh keluarganya?
You may also like
Slide 1 of 10
THE PRINCE OF HURT cover
UNDESIRABLE cover
The Devil cover
Brandaly Girl cover
Forever Love  cover
30 DAYS FOR LOVE cover
Great Pretender | ✔ cover
That's All Cause IFY (END) - Revisi cover
Please Don't Forget Me cover
Mini Cerbung [FF] - Camera In Love cover

THE PRINCE OF HURT

42 parts Complete

Siapa yang tahu bila takdir mempertemukan kembali Rifya dengan seorang yang tak dia kenal. Tidak tahu nama, asal daerah, dan lainnya. Yang dia tahu hanyalah wajah. Berawal dari pertemuannya di olimpiade fisika dan kemudian bertemu kembali untuk menemani dirinya untuk sementara waktu. Sementara waktu? Ya, karena Rifya merasa hidupnya tak akan lama berlangsung. Dia di incar oleh para penjahat karena kebodohan pamannya. Tapi seorang lelaki berparas indah tak akan membiarkannya terancam. Siapa sebenarnya yang mengincar Rifya?