
Lelah, aku bertumpu pada tumpukan bantal mengadu hari-hari ku seperti orang kehilangan oksigen. kemudian aku tertuju pada sebuah kata andai dimana kata itu semakin ambigu. aku akan bangun tapi setan setan mengajakku bermesraan.. istighfar oh istighfar semua itu pendewasaan. Tuhan hanya memilih makhluk hanya sekiranya mampu untuk ditinggikan derajatnya martabatnya.. Tersenyum lah......All Rights Reserved
1 part