Marry Me or Be My Wife (End)
  • Reads 4,591,691
  • Votes 216,029
  • Parts 30
  • Reads 4,591,691
  • Votes 216,029
  • Parts 30
Complete, First published Jan 09, 2017
Evelyn terpaksa harus menjalani pernikahan bisnis dengan pria cuek yang sombong, Armando Alfian Brawijaya, demi melindungi keluarganya. Ia bahkan harus putus dari kekasihnya di hari pernikahannya. 
      
      Evelyn membenci pernikahannya, membenci Arman, membenci kenyataan bahwa dirinya sudah menjadi istri dari pria sombong itu. Terlebih, Arman yang begitu mencintai pekerjaannya, seringnya mengabaikan dan meremehkan Evelyn. 
      
      Namun saat Evelyn melihat gadis lain mendekati Arman, ia kesal juga. Ia sudah punya cukup alasan untuk membenci Arman, dan kesal karena pria itu, tapi sepertinya setiap saat, kekesalannya pada Arman hanya terus bertambah. 
      
      Sanggupkah ia menjalani pernikahan tanpa cinta dengan pria yang lebih mencintai pekerjaannya daripada istrinya sendiri? Akankah ia mempertahankan pernikahannya, ataukah ia akan berusaha kabur dari kehidupan yang tak diinginkannya? 
      
      ***
      
      Jadwal Update : Senin, Selasa, Kamis, Jum'at
      
      Cerita ini adalah side story dari Just Be You yang menceritakan  kisah cinta Arman dan Evelyn. 
      Please give your love and support for this story and I hope you like the story.. ^_^ :*
All Rights Reserved
Sign up to add Marry Me or Be My Wife (End) to your library and receive updates
or
#68marriage
Content Guidelines
You may also like
When the Rain Stops Following Me by rhapsody_Kirishima
74 parts Complete
Apa yang kalian pikirkan kala ada sebuah kebahagiaan bersama kedua orang yang paling kau sayangi menjadi terganggu? Mungkinkah rasanya bak seperti hidup di dalam lingkaran musim hujan yang begitu panjang dan disertai petir yang hebat? Akari tak mengerti mengapa alur hidup yang selama ini dia rasakan baik baik saja, tiba tiba saja dirubah oleh sang ayah. Rasa kesal, sedih serta marah bak bercampur menjadi satu seolah pancarona yang membara. Bukan tanpa alasan sebenarnya, bagaimana mungkin taka da sama sekali permintaan ketersetujuan atas sebuah kehendak yang terlihat seperti sebuah ego orangtua yang dilampiaskan. Akari jelas masih bisa terima jika selama ini kehidupan keluarganya nyaris banyak yang miss. Tapi, gadis yang memiliki skill dalam melukis ini sama sekali tidak bisa terima jika suatu saat dia dilempar begitu saja ke sebuah tempat. Meninggalkan segala hal yang selama ini sudah begitu melekat bak memberinya selimuran dari dunia yang nampak tak selalu baik. Aoyama, Kenjiro, klub seni yang selama ini begitu menghangatkan hatinya dengan tanpa aba aba nya harus ia tinggalkan hanya karena ke ego an sisi lain manusia di rumahnya yang begitu megah. Akari benci sekali berada di situasi jika bukan dia sendiri menghendaki semua ini. Ingin rasanya ia berteriak, namun ke siapa? Orang mengatakan bahwa hidup harus terus berjalan walaupun masih penuh dengan badai mengitari? Akari jelas tak bisa menahan semua ini untuk tak terjadi, tapi setidaknya dia selalu berharap supaya suatu hari hujan berhenti mengikutinya.
You may also like
Slide 1 of 10
H O U S E M A T E | END cover
When the Rain Stops Following Me cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Kayla Dan Nares cover
Bound to Ex cover
Our Wedding [END] cover
Cek Apartemen Sebelah [END] cover
Cold Man ✓ cover
D E S T I N Y cover
When I Become A Wife [COMPLETED] cover

H O U S E M A T E | END

57 parts Complete

Teman serumah, ya? ⁙⁙⁙ Tinggal jauh dari orang tua dengan alasan yang saling disembunyikan kerap membuat mereka seperti membina keluarga baru. Iya, keluarga baru tanpa seorang figur Ibu dan Ayah. Di sini, Ghazala merasa kepindahannya ke kota bernama Bandung itu sangat benar. Namun, dia tak menyangka ujungnya akan seperti ini. Dunianya nyaris terjungkal balik karena seorang wanita bernama Margareta Phoebe Auristela. Dia, satu-satunya penghuni rumah yang entah mengapa selalu melayangkan tatapan kebencian padanya. Hingga suatu hari rasa bencinya pada sosok bernama Ghazala itu berubah menjadi rasa yang lebih wajar. Tapi sayang, ternyata takdir tak semudah itu menyatukan keduanya. ⁙⁙⁙ [ cw // harsh word ] start : 07 September 2020 finish : 19 April 2021