My Name Is Melody
  • Reads 105
  • Votes 19
  • Parts 1
  • Reads 105
  • Votes 19
  • Parts 1
Ongoing, First published Jan 15, 2017
Amanda Melody, seorang perempuan yang suka menulis, salah satunya menulis diary nya jika ia sempat, dan juga suka membaca. Ia terlahir dari keluarga yang mampu dan orangtua yang begitu menyayanginya. Melody memiliki 2 sahabat kecil yaitu Nanda yang tak bisa lepas dengan keahlian menggambarnya, & Niko dengan dunia musiknya. Ketiganya sudah mengenal sifat masing-masing, saling mengerti dan memahami. Pertengkaran mungkin hal wajar bagi mereka, tapi tak lupa mereka kembali untuk berdamai.
Hingga suatu saat pada saat yang terduga, Melody harus pindah sekolah dan rumah karena Papanya yang dipindah tugaskan bekerja di luar Kota. Mau tidak mau Melody harus berpisah dengan Nanda dan Niko. Dengan semua cerita yang pernah mereka lalui, segalanya ia pendam.

Sekitar 4 tahun kemudian, Melody balik ke Kota kelahirannya. Tanpa disadari ia satu sekolah bahkan satu kelas dengan Nanda & Niko, tetapi mereka tidak dekat karena baru awal sekolah. Di sinilah kisah cinta mereka berawal.
All Rights Reserved
Sign up to add My Name Is Melody to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Kaesar cover
[1] I Became An Empress | OPEN PO cover
Lauhul Mahfudz  cover
VIENNO LAKARSYA cover
Say My Name cover
Starla cover
My Maid 21+ cover
ALFA  cover
FIX YOU cover
SUMMER (sequel Autumn) cover

Kaesar

29 parts Ongoing

Kaesar Morvayn Leonard, pemuda yang dikenal sebagai pemimpin geng Morvaylus, hidup dalam kekacauan dan pemberontakan. Namun, hidupnya berubah ketika ibunya mengungkap rahasia tentang ayah kandung yang selama ini tidak pernah ia kenal. "Ibu akan menikah lagi. Keluarga calon suami Ibu... mereka tidak menerima masa lalu Ibu yang memiliki anak," ucap Marcia dengan suara serak. "Kae, kamu harus menemui ayahmu. Kamu tidak bisa tinggal di sini lagi." Terpaksa meninggalkan rumah, Kae memulai perjalanan untuk menghadapi masa lalu dan mencari jawaban, sambil melawan kemarahan dan rasa hampa yang membelenggunya.