Story cover for Time  by tiaraNE
Time
  • WpView
    Leituras 1,116
  • WpVote
    Votos 123
  • WpPart
    Capítulos 7
  • WpView
    Leituras 1,116
  • WpVote
    Votos 123
  • WpPart
    Capítulos 7
Em andamento, Primeira publicação em jan 15, 2017
(Romance School, Humor)


Waktu terus berputar, tapi aku masih mengingatnya, kejadian di waktu itu, ketika dia mengatakannya padaku.

Seseorang yang menjadi cinta pertamaku pada pandangan pertama. Terdengar klise memang tapi begitulah kenyataannya, aku menyukainya.

Sampai di waktu kelulusan, dia melukai hatiku untuk yang kedua kalinya bahkan sebelum aku mengatakan perasaanku, membuatku tak bisa melupakan perkataannya meskipun waktu terus berputar mengikuti alurnya.


*next story setelah aku lulus sekolah ya~ ku lagi sibuk ujian hahaha
Todos os Direitos Reservados
Inscreva-se para adicionar Time à sua biblioteca e receber atualizações
ou
Diretrizes de Conteúdo
Talvez você também goste
Talvez você também goste
Slide 1 of 10
Just Friend cover
[END] Blind Rainbow cover
Khatulistiwa[TAMAT] cover
My Boyfriend Is Playboy  cover
𝐄𝐧𝐠𝐢𝐧𝐞𝐞𝐫𝐞𝐝 𝐓𝐨 𝐁𝐚𝐛𝐲𝐬𝐢𝐭 |ᴛᴇᴇᴅᴇᴡ {√} cover
love is you cover
CINTA LOKASI cover
Irreplaceable First Love cover
TERA cover
Dia & Enam Tahun Setelahnya  cover

Just Friend

15 capítulos Concluída

~~Based on true my story in Junior High School😂 (but is a slight change)~~ Karena sikap lu yang iseng dan jail ke gue, membuat perasaan kita ini menjadi berbeda. Tapi sayangnya kita sama - sama gengsi yang membuat kita tidak bisa mengungkapkan perasaan. Kenapa lu selalu ada dipikiran gue hingga saat ini? gue pengen ketemu lu dan gue pengen bercanda sama lu lagi. Lalu setelah kita berpisah, lu akhirnya menemukan orang yang lebih baik dari gue dan gue bingung harus senang atau sedih. Lu adalah cinta pertama gue dan sampai kapan pun lu akan selalu berada di hati gue. ~~Pict from Pinterest and edit by me~~