Stay With Me
  • Reads 558,224
  • Votes 1,304
  • Parts 1
  • Reads 558,224
  • Votes 1,304
  • Parts 1
Ongoing, First published Jan 17, 2017
Cover by, Pinterest.

[COMPLETED]

  #193 in teenfiction 14/01/18
  
  Agatha Maura Wijaya berkerja di toko roti dari pukul 8 pagi hingga 5 sore demi memenuhi kebutuhan hidupnya. 

  Sudah hampir 5 tahun ia merasakan kesepian, semenjak kedua orangtuanya pergi meninggalkannya begitu saja. 
  
  Sifatnya yang dingin membuat  semua lelaki enggan mendekatinya. Kebahagiaan yang tak pernah ia rasakan merupakan salah satu akibat Maura acuh akan yang namanya Cinta. 
  
  Namun, saat dua lelaki memasuki kehidupannya, Maura mulai berubah. Ia perlahan mulai percaya jika Cinta adalah sumber dari kebahagiaan yang telah lama ingin ia rasakan.
  
  Tapi, akankah Maura mendapatkan kebahagiaannya? Ketika ia tak sengaja mencintai salah satu dari lelaki yang memasuki kehidupannya? Lelaki yang seharusnya tak berhak ia cintai. 
  
  Atau dia akan memilih lelaki satunya lagi yang telah lebih dulu mencintainya? 
  
  Ikuti kisahnya! Dan kau akan tau, bagaimana rasanya ketika mencintai seseorang yang telah menjadi milik oranglain dan bagaimana rasanya saat mengabaikan cinta yang seharusnya membahagiakan. 
  
  ~Stay with me
All Rights Reserved
Sign up to add Stay With Me to your library and receive updates
or
#107kau
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Hello, KKN! cover
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
Ibu Susu Anak Hot Duda cover
Trapped With My Brother Friend cover
The H Story cover
I'm the male lead's wife? cover
Forbidden Love: KAISER cover
My Uncle 18+  cover
Dark Love cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover

Hello, KKN!

52 parts Ongoing

"Pertunangan kita ini harus dirahasiakan!" Begitu kesepakatan Kama dan Gege sebelum keduanya melakukan kegiatan KKN 111 Desa Welasasih. Hubungan pertunangan yang hanya diinginkan oleh dua pasang orangtua sementara Kama dan Gege menyatakan tidak saling suka. Yang semua orang tahu Kama punya pacar bernama Laika. Yang semua orang tahu, Gege tidak terikat dengan siapa-siapa. Namun, seiring berjalannya waktu, rahasia yang sederhana ternyata lama-lama ingin menunjukkan diri pada dunia. Ternyata, Kama tidak terima saat banyak laki-laki yang mendekat pada Gege dan menyatakan suka. Ternyata, usaha Gege sia-sia saat diingatkan bahwa cinta pertamanya adalah Kama. Ketegangan terus berkembang, hingga semua masalah bermunculan dengan sembarangan. Jadi, bagaimana Kama? Kamu tetap pada Laika atau memutuskan kembali pada Gege dan menyatakan suka? 24/11/24