Story cover for Listen by grapechoco
Listen
  • WpView
    Reads 3,706
  • WpVote
    Votes 193
  • WpPart
    Parts 12
  • WpView
    Reads 3,706
  • WpVote
    Votes 193
  • WpPart
    Parts 12
Ongoing, First published Jan 25, 2017
"ini bukan sekedar rasa suka, tapi... ini cinta nin" -- Razna Hendra Baktian.

"tapi bagi gue, ini hanyalah sekedar rasa suka yang enggak  mendasar raz" -- Ziraina Sukma Pertiwi.

Perasaan? Ya ini perasaan antara Razna dan Nina yang sangat sangat dangkal bagi Nina,  karna disaat sudah merasa nyaman  di kampus nya yang tentram. Harus dipertemukan dengan lelaki yang selalu mengerjar nya kemana mana.

Hingga disaat Nina sudah bisa mencintai lelaki  lain--Bayu Raga Pradana-- kekasih nya. Harus menerima kenyataan pahit bahwa dia akan dijodohkan dengan Razna, laki laki gila yang membuat nya pusing dan pasrah akan takdir yang mempermainkan nya. Dan masih banyak lagi konflik kehidupan yang ia lewati.

Akankah Nina akan menerima Razna sebagai takdir nya?Atau bahkan dia akan tetap mempertahan kan cinta nya dengan Bayu?

Biarlah Waktu yang akan menjawab.
All Rights Reserved
Sign up to add Listen to your library and receive updates
or
#136bayu
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 8
Marry My Bestie cover
Intan_Padmi cover
The Last Goodbye cover
AURORA cover
My Enemy Ayna  cover
Ar'Gatha (selesai✔) cover
Dosen Killer | END✔ cover
Bertaut Rasa (Gratis) cover

Marry My Bestie

15 parts Complete Mature

"Pagi ini rasanya aku ingin mengubur diri dalam-dalam. Sinar mentari yang biasanya kuanggap sebagai pertanda semangat, kini terasa bagai sindiran bagiku. Lihatlah dirimu, Dina. Menikmati seks bebas dengan sahabatmu sendiri. Dasar rendah!" Dina dan Rino, dua sahabat sejak kecil, bertaruh untuk menikah jika mereka masih lajang di usia 30 tahun. Sebelum menikah, keduanya kembali bertaruh siapa yang akan jatuh cinta lebih dulu. Namun ketika benih-benih cinta mulai tumbuh, ego dan gengsi membuat mereka saling menyangkal perasaan. Akankah mereka mampu mengakui cinta sejati di antara persahabatan dan permainan takdir?