46 parts Ongoing [ON GOING]
Victoria membuka matanya sedikit, bibirnya pecah-pecah, suaranya lemah. "Lex..."
Lexan menoleh, menatapnya. "Gue di sini."
Victoria mencoba tersenyum, tapi yang keluar hanya rintihan pelan. "Gue gak bakal mati, kan?"
Lexan menggenggam tangannya erat, seolah ingin memastikan bahwa dia tetap berada di dunia ini. "Lo gak akan kemana-mana. Lo harus tetep sama gue."
Sab, 01 Februari 2025
PERINGKAT
🥇#1 - Jenrina from 1,09rb 🗓06/02/25
🥈#2 - Aespa from 10,1rb 🗓08/02/25