27 parts Complete Haylie bukan tipe cewek yang biasa kamu temui. Penyanyi dengan image imut itu nyatanya punya sisi bobrok yang tak ada duanya. Dia dijuluki 'Duta Jones 2A3'. Tubuh mungil itu sangat masa bodoh, misterius, dan tak tertebak.
Bergabung di Panitia Promosi Pensi, membuatnya kembali merasakan terjebaknya dalam kisah cinta rumit.
Haylie mencoba tak peduli, menutup hatinya rapat. Walau begitu ketiga pemuda itu terus mengejarnya. Memberikan perhatian lebih.
Kalau gini, para teman kelaspun menyeletuk, "Lo tuh kebanyakan ngemil micin, Li."
*
[ NEW VERSION YANG DAPAT DIBACA TANPA BERKAITAN DENGAN CERITA LAIN ]
Series ke-9 #2A3SeriesFanfictVersion | New Version
Spin-off Ketiga #2A3TeenfictVersion | #EpikHighschoolSeries