Pernah nggak ngerasa tertekan pas ngejalanin hidup? Pernah nggak kalian dituntut untuk menguasai bidang yang nggak bisa kamu lakukan? Pernah juga nggak ngerasa nggak dihargain padahal kamu udah melakukan yang terbaik? Kalau kalian pernah merasakan hal-hal diatas. Kalian bernasib tidak jauh berbeda dariku.