About My Pain
  • Reads 715,224
  • Votes 8,955
  • Parts 15
  • Reads 715,224
  • Votes 8,955
  • Parts 15
Complete, First published Feb 08, 2017
𝐀𝐛𝐨𝐮𝐭 𝐌𝐲 𝐏𝐚𝐢𝐧 | 𝐂𝐡𝐢𝐜𝐤𝐋𝐢𝐭

     Setelah kami menikah. Aku yakin, dengan perlahan Alfy akan mencintaiku. Itulah yang ada di pikiran Maria. 

Tapi ekspetasi Maria tidak sesuai dengan kenyataan. Karena pada kenyataanya Alfy sama sekali tidak bisa mencintai Maria.

"Seharusnya kamu juga merasakannya. Merasakan apa yang aku rasakan. Tapi sekarang aku tahu itu adalah keajaiban yang tidak akan pernah terjadi. Bahkan sampai di akhir cerita pun, kamu lebih memilih orang lain di bandingkan memilihku."
All Rights Reserved
Sign up to add About My Pain to your library and receive updates
or
#9novelwanita
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Dikejar Jodoh cover
THE WEDDING cover
Sweet Summer Sunset ✅ (Completed) cover
Romantic Short Story [SUDAH DIBUKUKAN] cover
The Montgomery Bride ✅ [ COMPLETED]  cover
Pierre's Nanny [ END ] cover
TANYA GENGSI cover
The Last Hope [ END ]  cover
Not So Cold Mr.Boss (End) cover
FALLING: Love and Apart cover

Dikejar Jodoh

28 parts Ongoing

Mili sangat membenci kondisi ini. Di usianya yang baru 22 tahun, dia dikejar-kejar oleh Mamanya yang ingin menjodohkannya karena Mili harus menikah sebelum usianya 24 tahun. Tentu saja, Mili langsung menolak mentah-mentah perjodohan itu. Dia merasa bisa mencari jodohnya sendiri. Gadis itu pun merantau ke Jakarta. Berniat mencari jodoh yang sayangnya ternyata sulit sekali. Padahal, Mili tidak meminta lelaki yang macam-macam. Cukup lelaki yang baik dan bertanggung jawab. Siapa pun, akan Mili terima. Namun, tidak untuk Arsenal, anak dari kerabat jauh Mamanya yang Mili pernah dititipkan di sana bahkan membantu Mili mencari pekerjaan. Kenapa? Jawabannya karena Mili takut dengan Arsenal! Lelaki itu tatapannya sangat tajam dan mengintimidasi, membuat Mili bahkan tidak sanggup menatapnya lama-lama. [Update Selasa dan Minggu]