The Lost Queen
  • Reads 27,902
  • Votes 2,159
  • Parts 18
  • Reads 27,902
  • Votes 2,159
  • Parts 18
Complete, First published Feb 17, 2017
Seorang gadis bernama Isabella telah hidup selama 15 tahun di dalam sebuah penjara bawah tanah yang gelap. Ia kehilangan semua memori masa lalunya, ia hidup seorang diri tanpa keluarga maupun teman, dan ia selalu disiksa oleh orang-orang di sekitarnya. Semua hal itu membuat hidupnya sangat menderita, hingga suatu malam di ulang tahunnya yang ke-15, ia bertemu dengan seorang demon yang membebaskannya dari sana. Malam itulah yang menjadi permulaan dari segala perubahan yang akan terjadi pada hidup Ella.

"Jangan pergi lagi...." -Razark.

"Aku akan membunuhmu jika kamu pergi tanpa seizinku lagi" -Marcel.

"Ella, kamu harus berhenti membuatku mencarimu karena kemana pun kamu pergi aku akan pasti akan tetap menemukanmu" -Nathan.

"Ella, aku merindukanmu" -Alvian.

"Akhirnya kita bertemu lagi, aku akan selalu disisimu mulai sekarang" -Edward.

 "Jangan menyentuh milikku" -Reihan.

"Dia milikku karena dia telah membuat perjanjian denganku" -Zen.
All Rights Reserved
Sign up to add The Lost Queen to your library and receive updates
or
#307dragon
Content Guidelines
You may also like
I became the best friend of the female main character  by lluxcy
8 parts Ongoing
Amara seorang gadis berusia 20 tahun yang secara tak sengaja masuk kedunia novel yang berjudul "destiny led you to me" bergenre romance, reverse harem, yang cuma jadi karakter tambahan??? ditambah amara malah menjadi sahabat dari karakter utama wanita. Di novel itu Amara menjadi seorang gadis bernama JEVANNYA YVETTE ALISSIA, karakter pendukung sebagai sahabat dari karakter utama wanita ROSALIE VIVIANNA. Mereka berdua baru saja pulang dari negara Thalassia ke negara kelahiran mereka Eldoria, mereka sudah bersahabat sejak masih berada di dalam kandungan. Amara harus mulai bertahan hidup di dunia itu setelah kembali ke Eldoria, karena menurut alur ceritanya, karakter Jevannya akan mati, karena telah mencoba meracuni Rosalie dikarenakan rasa 'IRI'. Karena tak ingin berakhir tragis, Amara akan berusaha untuk menghindari para tokoh utama, dan sebisa mungkin untuk tidak ikut campur, dan menikmati hidup nya dengan damai. Tapi siapa sangka, keinginan nya untuk hidup damai itu tidak berjalan mulus, karena... "JEVANNYA ADALAH SAHABAT KU, TAK AKAN KU BIARKAN DIA BERSAMA ORANG LAIN!" Rosalie dengan penuh rasa cemburu sebagai sahabat. JEVANNYA yang seharusnnya cuma jadi toping antara Rosalie dan 5 karakter utama pria lainnya, tapi malah menjadi rebutan para karakter utama?... **** Hii Ini novel pertama ku, buat kalian yang suka genre romance, dan reverse harem, novel ini mungkin cocok dan bisa menghibur kalian~ bahasa baku dan formal. #coverbypin. #editedbyme
You may also like
Slide 1 of 9
Honey in His Venom (On Going) cover
ALANDER cover
World of Crazy Men cover
The Little Fairy cover
ROSALINE - I will be The Real Antagonist cover
🍃💫𝐵𝓇𝒾𝑔𝒽𝓉💫🍃 [Drop] cover
Achlys wasted daughter  cover
I became the best friend of the female main character  cover
DANGER cover

Honey in His Venom (On Going)

36 parts Ongoing

Follow me, Vote and Comment yaa! Menceritakan tentang Azalea Mevia Kaban yang tak pernah menyangka novel usang di sebuah kafe akan menjadi tiketnya menuju sebuah kisah yang belum pernah ia bayangkan sebelumnya. Saat matanya terbuka, ia menemukan dirinya berada dalam tubuh 'Amora Moonvale Salvatore', sosok yang bahkan tak pernah disebutkan dalam novel 'Another Love' yang terakhir ia baca. Tapi kejutan tak berhenti di situ saja. Amora ternyata adalah adik dari second lead pria yang terobsesi pada protagonis wanita. Terjebak dalam alur yang tak pernah ditulis, Azalea harus menavigasi dunia baru yang menjadi tempat tinggalnya. Rahasia tersembunyi, cinta tak terduga, dan pilihan sulit akan membuat Azalea bertanya-tanya. "Apakah ia masih hanya seorang pembaca yang menjadi figuran, atau kini menjadi pemeran utama dalam kisah yang belum pernah tertuliskan?" Start: 5-2-2025 Cover by Pinterest