rajantasulaiman
Kisah seorang pemuda berusia 18 tahun yang mengalami kebotakan hebat yang tidak diketahui apa penyebabnya. Di usia yang sangat muda, dimana para teman seusianya masih memiliki rambut sehat dan tebal, berbeda dengannya.
Depresi dan kecemasan berat ia alami, depresi dan cemas bukan karena masalah keluarga atau masalah pribadi tapi disebabkan oleh rambut rontoknya yang semakin hari semakin parah.