izabizab
Ini dia Bintang. Seorang perempuan kecil yang kebanyakan mimpinya terombak-ambik oleh sifat kekanak-kanakannya. Ia hanyalah anak buangan dari orang tuanya. Kini ia hanya bisa menetap disebuah yayasan panti asuhan bersama dengan anak-anak senasibnya.
Dengan ide-ide kreatif nan cerdas, ia akan slalu menentang persoalaan negatifnya. Harapan... Cita.. Masa Depan... Apapun itu...
buku ini mengisahkan kita seberapa beratnya cobaan para pemikir cerdas.....