Makan malam telah usai, sekarang yang di lakukan mama dan papa nya hanya mengobrol dengan teman lama mereka.
Riza menghembuskan nafasnya pelan,berjalan keluar menuju ruang belakang rumahnya tanpa izin terlebih dahulu dan meninggalkan ruang makan tersebut.
Hal pertama yang Riza lihat ketika sampai di belakang rumahnya ialah Sam. Sosok cowok tinggi berkulit sawo matang dengan paras yang tampan. walaupun Riza tau keadaan sekitar nya sekarang gelap dan hanya ada lampu kecil yang sinarnya redup tapi tetap saja Riza masih bisa melihat diri Sam.
Riza berjalan menghampiri Sam secara perlahan, memberanikan diri untuk menepuk bahu belakang sam.
'Gapapa kali ya?lagian juga Lo kan dulu teman kecil sama dia,walaupun ga inget sama sekali.'-pikir Riza.menghembuskan nafasnya perlahan dan menepuk bahu Sam pelan.
merasa seperti ada yang memegang bahunya,Sam menoleh kearah belakang nya dan melihat sosok perempuan yang terbalut oleh kerudung.
Sam menatap Riza datar walaupun wajah gadis itu tak terlalu jelas tapi Sam tau bahwa itu Riza.
"Ngapain?" Tanya riza menatap Sam yang menautkan kedua alisnya.
"Maksud gw Lo ngapain sendirian disini,kesambet tau rasa Lo." Ujar Riza yang langsung mengalihkan tatapannya ke arah langit.
Sam hanya diam tak membalas ucapan Riza. Riza mendegus sebal dan langsung menatap langit malam yang di temani bintang.
"Orang tua Lo bilang kita teman kecil,tapi kenapa gw engga inget Lo sama sekali." Ujar riza tanpa menoleh pada Sam.
Sam melirik kearah Riza,ingin membalas nya namun di urungkan karena suara dering ponsel.
Drttt...drttt Suara ponsel mengalihkan perhatian keduanya.
"Suara hape Lo tuh bunyi." Ujar Riza tanpa sadar bahwa hapenya lah yang berbunyi.
Sam mengambil ponsel nya di dalam saku celananya lalu menyodorkan ponsel nya kedepan muka Riza.
Riza menatap ponsel Sam yang tidak berdering sama sekali dan langsung mengecek ponsel nya sendiri. Benar saja itu adalah suara ponselnya,ahh dasar Riza dering ponsel sendiri saja lupa.
Riza cengengesan tak jelas menatap Sam. "Ehh hehehe iyaya hape gw yang bunyi."
"Gajelas." Ucap Sam singkat.
Riza menatap ponsel nya,melihat tertera nama ranya di layar nya
Dan segera menggeser tombol berwarna hijau.Ka ranya😘..
"Assalamualaikum iya kak kenapa?"
"Kamu dimana tadi mama nyariin kamu sama Samuel."
"Aku di belakang rumah kak nih juga barengan sama Sam."
"Berdua doang! Gak ada siapa-siapa lagi."
"Duhh kak jangan teriak juga kali sakit nih kuping aku,iya aku berdua doang."
"Balik sekarang ke ruang makan Riza! Gabaik berduaan sama cowok apalagi di tempat yang sepi."
KAMU SEDANG MEMBACA
RIZA
Teen FictionCover @kaplumbik •c'mon guys read my story. Maybe you can like my story and i hope it yes.😊