Pengkhianatan #1

189 2 0
                                    

Kang Taehyun selaku ketua geng bernama Sotgun sedang mendengarkan gosip anak-anak dikelas. Awalnya ia tidak peduli namun samar-samar nama Taehyun dan nama Ketua Geng Kobra ikut serta dalam bahasan mereka.

"Eh shhtt, mereka berdua ada disini."ucap salah seorang siswi yang melihat bahwa tatapan Taehyun dan ketua geng kobra kearah mereka. Sial, semoga mereka berdua tidak mendengar bincang-bincang tadi. Para penggosip tadi langsung ngacir keluar kelas.

"Haaahh, tadi aja semangat banget gosipnya. Pas ada orangnya ciut, kalau berani mah langsung ke depan orangnya lah!"Teriak pemuda manis bernama Beomgyu selaku ketua geng Kobra.

"Oh, hi Rival! Apa lu denger apa yang mereka gosipkan? Telinga lu kan otomatis membesar kayak telinga gajah ketika ada orang yang menggosip"ucap Taehyun menyapa Beomgyu sambil tersenyum, tapi bagi Beomgyu senyuman Taehyun itu menyebalkan sekali. Beomgyu lalu menatap Taehyun dengan fokus

"Nanti malem, bakal ada pergelutan diantara geng kita, salah satu anggota Kita atau lebih tepatnya semua ada niatan mau bunuh kita berdua dengan alasan mau ngehajar anggota geng kita. Mereka licik juga, mau merebut posisi kita selaku ketua"ucap Beomgyu sambil menatap lawan bicaranya dengan serius, Taehyun membulatkan matanya kaget. Apa? Mereka berencana membunuh ketuanya? Gila.

"Lokasi dimana? Jam berapa? Kita harus kerjasama juga, kita bakal lawan balik para anak tikus itu"ucap Taehyun sambil mengepalkan tangannya dengan erat, Beomgyu yang melihat Taehyun kesal hanya tersenyum miring. Akhirnya bisa ngehabisin anggota bangsatnya itu.

"Lokasinya di *****, jam 8 malem kita udah harus kesana. Gw baru dapet info dari anggota busuk gw"Balas Beomgyu sambil memperlihatkan Group Chat geng Kobra, Taehyun pun sama. Dia juga mendapat pesan yang sama

"Bawa senjata seperlunya aja, kita gak tau apa yang mereka rencanakan selanjutnya" ucap Taehyun, dia berdiri menatap Beomgyu yang tengah duduk.

"Gw gak bakal biarin makhluk manis kaya Lo terluka, tenang aja lu bakal aman sama gw, dan setelah itu gw mau ngelamar lo. Dari dulu gw mau milikkin Lo sepenuhnya cuman terhalang permusuhan gak jelas ini"sambung Taehyun, pipi Beomgyu tiba tiba memanas tanpa sebab. Beomgyu juga sebenernya suka sama Taehyun, tapi malah terlibatkan oleh pertengkaran dua geng nya.

Pukul 8 malam

Drrrttt

Drrrtt

"Iya, halo Hyun? Kenapa?"tanya Beomgyu di ujung sana

"Udah siap memulai permainan, Kang Beomgyu?"tanya Taehyun sambil menunggu jawaban Beruang manisnya itu.

"Sudah berapa kali aku bilang.. jangan mengubah margaku sembarangan, aku sudah siap sedari tadi. Mau otw, lu udah siap juga kan?"tanya Beomgyu balik, Taehyun hanya berdehem. Kemudia Taehyun memutuskan sambungan teleponnya.

Keduanya kini mempersiapkan senjata-senjata di saku mereka, kemudia berangkat menuju lokasi yang di tentukan sambil mengendarai motornya dengan laju kecepatan diatas rata-rata. Keduanya pun tiba dan saling menatap satu sama lain, saling berjabat tangan sebelum memulai rencana.

"Sialan dimana sih mereka? Gw gak sabar mau hancurin mereka ahahha" ucap hyunjae jengah yang menunggu kehadiran masing masing ketua geng, yang lain pun sama.

TBC

Halo halo kawan!!
Semoga suka ya!

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Sep 25, 2022 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

Taegyu Random Story ✓Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang