: ̗̀➛Morning Breakfast

34 5 0
                                    

Di pagi hari yang cerah, adik laki-laki Selena masuk ke kamar Selena untuk membangunkan sang kakak tersayang...

"Kakak, ayo bangun kak...sekolah" ucap sang adik sambil mengguncangkan tubuh kakaknya yang masih tertidur lelap.

Selena pun terbangun dari tidurnya karena suara adik yang mengajaknya untuk berangkat sekolah.
Setelah Selena mengumpulkan kesadarannya, Selena membereskan kamarnya dan bersiap-siap untuk sekolah. Sama juga seperti adiknya.

Selena turun ke lantai utama menuju ruang makan, disana sudah ada adiknya yang menunggu sang kakak untuk ikut sarapan.

"Ayo sarapan dulu kak, sarapan membuat kita ber-energi lho!" Ucap sang adik bersemangat.

"Hahah, terserah Shinji deh" Selena terkekeh melihat tingkah laku adiknya.

Shinji tersenyum dan mereka berdua pun sarapan.
Setelah selesai sarapan, Selena membereskan bekas sarapannya ditemani dengan Shinji.

Kemudian mereka pergi ke sekolah masing-masing, Selena dan Shinji beda sekolah juga beda angkatan karena Selena murid SMA semester akhir sedangkan Shinji murid SMP kelas 9 semester akhir.

∘₊✧─────────────✧₊∘
Jangan sider prend😞

Jangan lupa vote & komentarnya yaa☆

My Last Wish {END}Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang