alooo ges..
sebelumnya aku mau mengucapkan banyak terimakasih untuk teman-teman yg udah mampir☺️
disclaimer, inii cerita nya, aku rombak alur, nama tokoh, judul dan cover juga ya ges, karena menurut ku alur yang kemarin itu monoton.
_happy reading_
"semuanya jadi berapa ya bu?" tanya gadis itu.
"jadi lima puluh ribu." ucap penjual di madura tersebut.
Lalu gadis itu memberikan selembar kertas berwarna biru, dan mengambil kantong keresek berwarna hitam yang sangat besar karena, isi didalamnya dominan air botol yang cukup besar. Setelah mengambil barang nya ia pun melenggang keluar menuju sekolahnya.
Brakk!!..
"ehh,,, sory sory!." ucap gadis itu.
"ehh,, gapapa, gue yang salah bukan Lo!" bantah pemuda itu.
"ehh, bolong yaa jirr itu keresek nya?"
"aduh,, iyaa lagi!"
"tunggu ya, gue minta dulu ke si ibu!."
hanya anggukan kepala, sebagai respon nya.
brum.. brumm...
suara motor itu, berhenti di samping gadis yang sedang menunggu keresek. Seorang laki-laki yang berboncengan dengan lawan jenis nya. Gadis itu pun acuh akan hal tersebut.
toh dia di dunia ini bukan ngekos.
"nih, kann gua dapet keresek nya." ucap pemuda itu sambil mengemas barang-barang yang berceceran. sesekali ia menyugar rambutnya ke belakang.
"hemm, btw gua baru liat Lo?..." tanya gadis itu.
"yapp, gua baru mau masuk sekolah di sini." ia menunjuk sekolah yang sama dengan gadis di depannya.
"oh, pantes."
"huh,, untung Lo tabrakan sama gua!" ucap pemuda itu.
"emang kenapa kalo ga sama Lo?."
"sayang aja gitu, gua mah ganteng, emang nya mantan Lo! udah burik, kayak opet, hidup pula wakk!.." ucap nya tanpa berdosa.
"dasar, gen z narsis!."
Tanpa ada yang menyadari laki-laki yang ada di Madura itu memperhatikan percakapan gadis dan pemuda tersebut.
"yaudah, gua buru-buru, bay makasih." kata gadis itu dan melenggang pergi, memasuki area sekolah, dengan menggunakan Jersey voli itu.
_bersambung_
huhuhuuuu..soryy ges kalo dikit
maklum ya permulaan di awalnext part 1 ges🔥🔥
jangn lupaa tinggalkan jejak kalian dengan vote and komen gess..
happy terus yaa bubuppp
09/04/2025

KAMU SEDANG MEMBACA
bunga cinta [on going]
Teen FictionArisha Ragnal, gadis yang moodyan, harus berkelahi dengan dunia yang penuh dengan gebrakan, disetiap harinya. Gadis moodyan itu Risha, yang sangat menyukai ice cream. Mood berantakan ice cream solusinya, itulah yang akan Risha katakan jika sedang ba...