{ 𝐏𝐑𝐎𝐋𝐎𝐆 }

41 4 0
                                    

𝐒𝐞𝐦𝐨𝐠𝐚 𝐤𝐚𝐥𝐢𝐚𝐧 𝐬𝐞𝐦𝐮𝐚 𝐩𝐚𝐝𝐚 𝐬𝐮𝐤𝐚 𝐬𝐚𝐦𝐚 𝐜𝐞𝐫𝐢𝐭𝐚 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐚𝐤𝐮 𝐛𝐮𝐚𝐭 , 𝐣𝐢𝐤𝐚 𝐚𝐝𝐚 𝐬𝐚𝐥𝐚𝐡 𝐝𝐚𝐥𝐚𝐦 𝐩𝐞𝐧𝐠𝐞𝐭𝐢𝐤𝐚𝐧 𝐤𝐚𝐭𝐚 𝐭𝐢𝐧𝐠𝐠𝐚𝐥 𝐝𝐢 𝐤𝐚𝐬𝐢𝐡 𝐭𝐚𝐧𝐝𝐚 𝐚𝐣𝐚 , 𝐣𝐚𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐩𝐞𝐫𝐧𝐚𝐡 𝐧𝐠𝐞-𝐣𝐮𝐝𝐠𝐞 𝐡𝐚𝐬𝐢𝐥 𝐤𝐚𝐫𝐲𝐚 𝐨𝐫𝐚𝐧𝐠 𝐥𝐚𝐢𝐧 𝐲𝐚 , 𝐛𝐞𝐥𝐚𝐣𝐚𝐫 𝐮𝐧𝐭𝐮𝐤 𝐦𝐞𝐧𝐠𝐡𝐚𝐫𝐠𝐚𝐢 𝐛𝐮𝐤𝐚𝐧 𝐬𝐮𝐚𝐭𝐮 𝐩𝐞𝐫𝐛𝐮𝐚𝐭𝐚𝐧 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐛𝐮𝐫𝐮𝐤 𝐤𝐨𝐤 (*>∇<)ノ

𝐒𝐞𝐦𝐨𝐠𝐚 𝐤𝐚𝐥𝐢𝐚𝐧 𝐬𝐞𝐦𝐮𝐚 𝐩𝐚𝐝𝐚 𝐬𝐮𝐤𝐚 𝐬𝐚𝐦𝐚 𝐜𝐞𝐫𝐢𝐭𝐚 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐚𝐤𝐮 𝐛𝐮𝐚𝐭 , 𝐣𝐢𝐤𝐚 𝐚𝐝𝐚 𝐬𝐚𝐥𝐚𝐡 𝐝𝐚𝐥𝐚𝐦 𝐩𝐞𝐧𝐠𝐞𝐭𝐢𝐤𝐚𝐧 𝐤𝐚𝐭𝐚 𝐭𝐢𝐧𝐠𝐠𝐚𝐥 𝐝𝐢 𝐤𝐚𝐬𝐢𝐡 𝐭𝐚𝐧𝐝𝐚 𝐚𝐣𝐚 , 𝐣𝐚𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐩𝐞𝐫𝐧𝐚�...

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


"Mama kecewa sama kamu,kenapa kamu gak bisa menerima kehadiran diani dia itu kakak angkat kamu loh? Seengaknya kamu hargai keberadaan kakak angkat mu,jangan pernah melukainya,dia anak mama"

"Ma?,aku gak ada sedikit pun ngelukain dia,nyentuh aja gak,lagian mama tau dari mana kalau aku yang buat dia luka?,apa mama lupa selama 2 bulan ini aku pergi ke London untuk lomba olimpiade,dan aku juga baru pulang ma" mendengar ucapan tersebut membuat mereka semua membeku,memang benar adanya Abel mengikuti Olimpiade yang ada di London selama 2 bulan,jadi dari mana luka itu bisa ada?,dan mereka juga tau Abel ukan lah orang yang mau melakukan hal merepotkan untuk melukai diani karena suatu hal yang gak jelas alasannya.

"Aku juga anak mama,anak kandung mama,tetapi kenapa mama papa abang-abang selalu ngebelain dia?,bahkan pada saat aku lagi sakit parah ada enggak diantara kalian yang berusaha untuk nge jengukin aku?,ada gak yang peduli sama aku?,sebenarnya yang anak kandung itu aku atau dia ma?" hati mama sesak seperti di hantam oleh ribuan batu di saat mendengar keluh kesah anak kandung nya,dia menatap berkaca-kaca kearah Abel,hati dia makin sakit di saat melihat tatapan kosong dan kecewa yang mendalam.

( nak,maaf kan mama sayang,mama udah ngelukain kamu,padahal kamu anak kandung mama,mama kecewa sama diri mama sendiri ) : mama

"Aku bahkan lebih kecewa sama mama,papa,abang-abang,dan kalian semua yang terlalu mempercayai dia,bahkan kalian selalu nganggep aku sebagai seorang antagonis padahal disinilah aku yang terluka" ucapnya sendu dengan memandang mereka semua

"Sakit ma,hati aku sakit di saat keluarga lain mereka lebih memilih untuk membela,memberikan kasih sayang untuk anak kandung bukan untuk orang asing yang gak jelas asal usul nya"

Plak

Mereka semua terkejut melihat abang kandung yang ketiga menampar Abel

"Maksud lo apa? diani bukan orang asing dia udah gue anggap sebagai adik kandung,dan sepantasnya yang orang asing disini itu lo"

"tau gak dengan cara abang nampar aku hanya karena suatu perbuatan yang gak aku lakukan,aku makin benci sama abang,kalian tau?hatiku sama seperti kaca ketika dia dipecahkan apakah kaca itu bisa kembali seperti semula?jawabannya tidak,karena mau se berusaha apapun kamu untuk memperbaiki kaca yang sudah pecah itu takkan ada gunanya lagi,sesuatu yang hancur takkan pernah bisa untuk kembali seperti semula,begitu lah yang terjadi dengan hatiku,hatiku sudah banyak menerima luka yang kalian torehkan,sehingga membuatnya pecah sampai berkeping-keping" tanpa sadar abang ketiga 𝐀bel menitiskan air mata nya begitu juga dengan yang lain,mereka merasakan rasa sakit yang teramat sampai nafas mereka jadi sesak.

"Dulu aku pernah bermimpi untuk bisa memiliki keluarga yang harmonis,keluarga yang selalu membela aku,menemani aku di saat aku lagi sakit,aku gak butuh kekayaan,aku hanya butuh cinta,kasih sayang,dan perhatian" akhirnya mereka sadar Abel hanya ingin diberikan kasih sayang,cinta,dan perhatian dan bukannya harta,mereka semakin menyesal karena selama ini telah berbuat jahat pada Abel yang merupakan keluarga kandung sah.

"Abel minta maaf pada kalian semua jika Abel selama ini selalu merepotkan kalian,terimakasih karena sudah membawa Abel pulang ke rumah ini yah walaupun rumah ini tak pantas disebut sebagai rumah"

Setelah itu abel pun berlari dengan kencang sambil mengeluarkan air mata yang kian mengalir dengan deras tanpa bisa dicegah.

( Ya allah,Abel cuman minta untuk bisa merasakan kasih sayang,perhatian dan cinta dari mereka apakah itu merupakan suatu perbuatan yang buruk?,Abel selama ini kesepian,ketika abel ada disekolah Abel selalu di hina dan dicaci maki tentang Abel yang merupakan anak pungut,dan seorang jalang,Abel sedih,Abel kecewa sama keluarga kandung Abel,semoga Abel bisa mengulang waktu dan memperbaiki semuanya. )

( Ya allah seandainya ada kesempatan kedua,Abel janji bakal mempertahankan dan menjaga apa yang Abel punya,abel juga berjanji akan membalas perbuatan penyihir jahat itu beserta antek-antek nya )

Saking fokusnya melamun Abel sampai tak menyadari akan bahaya yang kian lama mendekat,orang-orang yang ada disana berteriak histeris untuk menyuruh Abel menyingkir namun Abel tak bisa mendengar teriakan mereka

Brakk

Sebuah truk menghantam tubuh ramping itu dengan keras sehingga membuat Abel terlempar jauh dari tempat ia berdiri tadi.

Rasa sakit kian menggerogoti tubuh itu,kepala bocor mengeluarkan banyak darah,tubuh dipenuhi dengan luka luka ringan sampai yang parah.

( bahkan sebelum Abel bisa merasakan apa yang selama ini Abel impikan Allah sudah menjemput Abel,mungkin Allah cabut nyawa Abel agar Abel gak bisa ngerasain rasa sakit lagi hihi )

Sebelum mata indah itu ingin tertutup tiba-tiba dari arah depan terdengar suara teriakan histeris yang menggema di sekitar area jalan.

"ABELLLL"

Mama,ayah,bunda,papa menangis meraung-raung melihat anak mereka yang sudah tergeletak tak berdaya dengan darah yang terus mengalir dari kepala anaknya,bahkan abang abang Abel juga menangis sambil menatap kosong ke arah tubuh Abel,mereka semua semakin merasa sakit ketika melihat adik yang selama ini selalu mnampilkan raut wajah ceria,tatapan mata polos sekarang tergantikan dengan bibir pucat,mata yang sudah tertutup rapat.

"Sayang bangun yuk ini mama nak,kamu jangan tinggalin mama ya,kalau kamu bangun mama akan ngasih semua hal yang selama ini kamu impikan" mama mengucapkan hal itu dengan air mata mengalir,tangan nya dengan gemetar mengelus kepala Abel lembut penuh kasih sayang

"Dek bangun,maafin abang yang selama ini selalu membuat kamu terluka khis khis maaf khis khis"

𝐊𝐞𝐥𝐮𝐚𝐫𝐠𝐚 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐬𝐞𝐬𝐮𝐧𝐠𝐠𝐮𝐡𝐧𝐲𝐚 𝐢𝐭𝐮 𝐢𝐚𝐥𝐚𝐡 𝐤𝐞𝐥𝐮𝐚𝐫𝐠𝐚 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐬𝐞𝐥𝐚𝐥𝐮 𝐚𝐝𝐚 𝐮𝐧𝐭𝐮𝐤 𝐤𝐚𝐦𝐮,𝐛𝐢𝐬𝐚 𝐧𝐠𝐞𝐫𝐭𝐢𝐢𝐧 𝐤𝐨𝐧𝐝𝐢𝐬𝐢 𝐤𝐚𝐦𝐮,𝐦𝐞𝐧𝐠𝐮𝐚𝐭𝐤𝐚𝐧 𝐤𝐚𝐦𝐮 𝐮𝐧𝐭𝐮𝐤 𝐛𝐢𝐬𝐚 𝐦𝐞𝐧𝐣𝐚𝐥𝐚𝐧𝐢 𝐬𝐞𝐠𝐚𝐥𝐚 𝐦𝐚𝐜𝐚𝐦 𝐫𝐢𝐧𝐭𝐚𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐭𝐞𝐥𝐚𝐡 𝐦𝐞𝐧𝐚𝐧𝐭𝐢 𝐝𝐢𝐝𝐞𝐩𝐚𝐧 𝐬𝐚𝐧𝐚,𝐦𝐚𝐮 𝐬𝐞𝐛𝐮𝐫𝐮𝐤 𝐚𝐩𝐚𝐩𝐮𝐧 𝐭𝐢𝐧𝐠𝐤𝐚𝐡 𝐤𝐚𝐦𝐮 𝐦𝐞𝐫𝐞𝐤𝐚 𝐭𝐚𝐤 𝐚𝐤𝐚𝐧 𝐦𝐞𝐧𝐢𝐧𝐠𝐠𝐚𝐥𝐤𝐚𝐧 𝐝𝐢𝐫𝐢𝐦𝐮,𝐦𝐞𝐫𝐞𝐤𝐚 𝐥𝐞𝐛𝐢𝐡 𝐦𝐞𝐦𝐢𝐥𝐢𝐡 𝐮𝐧𝐭𝐮𝐤 𝐦𝐞𝐦𝐛𝐚𝐧𝐭𝐮 𝐤𝐚𝐦𝐮 𝐦𝐞𝐧𝐢𝐧𝐠𝐠𝐚𝐥𝐤𝐚𝐧 𝐭𝐢𝐧𝐠𝐤𝐚𝐡 𝐛𝐮𝐫𝐮𝐤 𝐢𝐭𝐮,𝐤𝐞𝐥𝐮𝐚𝐫𝐠𝐚 𝐚𝐝𝐚𝐥𝐚𝐡 𝐭𝐞𝐦𝐩𝐚𝐭 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐬𝐞𝐡𝐚𝐫𝐮𝐬𝐧𝐲𝐚 𝐦𝐞𝐧𝐣𝐚𝐝𝐢 𝐫𝐮𝐦𝐚𝐡 𝐝𝐚𝐧 𝐭𝐞𝐦𝐩𝐚𝐭 𝐢𝐬𝐭𝐢𝐫𝐚𝐡𝐚𝐭 𝐛𝐚𝐠𝐢 𝐚𝐧𝐚𝐤-𝐚𝐧𝐚𝐤 𝐬𝐞𝐡𝐢𝐧𝐠𝐠𝐚 𝐦𝐞𝐦𝐛𝐮𝐚𝐭 𝐦𝐞𝐫𝐞𝐤𝐚 𝐦𝐞𝐫𝐚𝐬𝐚 𝐧𝐲𝐚𝐦𝐚𝐧 𝐝𝐚𝐧 𝐦𝐞𝐫𝐚𝐬𝐚𝐤𝐚𝐧 𝐤𝐞𝐡𝐚𝐧𝐠𝐚𝐭𝐚𝐧 𝐝𝐚𝐫𝐢 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐧𝐚𝐦𝐚𝐧𝐲𝐚 𝐤𝐞𝐥𝐮𝐚𝐫𝐠𝐚.

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Mar 04 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

𝐌𝐄𝐍𝐆𝐔𝐋𝐀𝐍𝐆 𝐖𝐀𝐊𝐓𝐔Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang