Rony berhasil loncat dari mobil itu walaupun tubuhnya sedikit keseret aspal dan banyak luka luka,tempat Rony dan tempat Salma loncat tadi sedikit jauh jaraknya
Mas,mas gapapa ?," tanya salah satu warga yang melihat ada kecelakaan
Tolong bantu saya ke istri saya pak,istri saya ada disana ,"
Rony dengan tertatih tatih menghampiri Salma yang sudah tergeletak bersimpah darah,Rony tidak tahu bahwa tempat Salma loncat lebih banyak batu untuk pembangunan jalan ternyata
Sayang,sal bangun ," ucap Rony yang sudah tidak bisa menahan tangisnya saat melihat langsung kondisi Salma
Sal maafin aku gabisa jagain kamu ,sal bangun sal ,"
Pak ,tolong bawa istri saya kerumah sakit pak ,tolong ," ucap Rony
Baik mas,mas juga harus kerumah sakit ," ucap salah satu warga yang membantu Rony , Rony sempat mengangguk dan setelah itu Rony sudah tidak sadarkan diri
Rony dan Salma dibawa kerumah sakit harapan ibu,pihak rumah sakitpun sudah menghubungi keluarga Rony dan salma, memberi tahukan bahwa salah satu keluarganya kecelakaan
Papi mami,bunda ,ayah Arhan ,Paul ,dan Novia langsung buru buru kerumah sakit saat tau Salma dan Rony kecelakaan
Korban kecelakaan yang bernama rony dan Salma dimana mba ?," tanya ayah Arhan
Masih diruang UGD pak , silahkan kesana,dari sini lurus dikit ada disebelah kanan ," ucap mba resepsionisnya
Terimakasih mba ," ucap ayah Arhan dan langsung menuju ruang UGD bersama yang lainnya
Bunda Anggi ,mami Nara dan Novia tidak henti hentinya menangis
Sabar sayang,Caca anak yang kuat Caca pasti cuman luka luka ringan ,banyak banyak doa ya ," ucap ayah Arhan menenangkan istrinya yang sedari tadi menangis
anggi,maafin Rony ya karna ga bisa jagain Salma ,maaf ," ucap mami Nara ,bunda anggi langsung menggeleng cepat
Ini bukan kesalahan Rony,ini namanya musibah nara ," ucap bunda Anggi,mami Nara yang merasa bersalah langsung memeluk bunda Anggi dengan melontarkan kata kata maaf berkali kali
Dengan keluarga Rony dan salma ?," ucap dokter Sahid keluar dari ruangan UGD
Kami keluarganya dok ," jawab papi Ilham
Alhamdulillah untuk pasien yang bernama rony tidak ada luka serius dan sudah bisa dipindahkan keruang rawat inap,karna kondisinya tidak terlalu parah
Dan mohon maaf berita buruk ini harus saya sampaikan, untuk pasien yang bernama Salma,harus menjalani operasi karna pendarahan akibat benturan keras dikepalanya membuat darah yang berada kepalanya tidak kunjung berhenti,Salma harus menjalani operasi untuk mencegah hal hal yang tidak diinginkan ,"
Lakukan yang terbaik untuk anak saya dok ," ucap ayah Arhan
Oprasi ini sangat besar resikonya pak,banyak kemungkinan kemungkinan yang terjadi nantinya ,"
Lakuin apapun dok,yang penting anak saya selamat ," ucap papi Ilham
Baik pak, untuk melakukan operasinya saya butuh tanda tangan persetujuan dari keluarga ," ucap dokter Sahid , akhirnya ayah Arhan dan papi Ilham tanda tangan persetujuan untuk operasi Salma
Baik kalau seperti itu,saya permisi dulu untuk mempersiapkan operasinya ," ucap dokter Sahid dan langsung pergi
Kita banyak banyak berdoa ya,biar operasinya lancar ,selamat dua duanya ," ucap papi ilham ke mami Nara dan bunda Anggi