page 1

5 2 2
                                    

Haii udah tanggal 25 yaa? berarti udah siap dongg baca cerita ini? sebelum bacaa cerita aku jangan lupa vote yaa, dan maaf bila ada salah kata bicara. Happy reading ges💗

***

Sekarang adalah hari senin dimana siswa-siswi di SMAN PELITA BANGSA akan upacara seperti biasanya, namun sekarang tepat pukul 06.00 WIB Circle MWG bersiap-siap untuk berangkat ke sekolah berbarengan.

00 WIB Circle MWG bersiap-siap untuk berangkat ke sekolah berbarengan

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

MOST WANTED GIRLS.

Lala
guys hari ini kita harus datang pagian yaa✓
Gue udah koordinasi ke Gea supaya kita dateng pagi.
usahakan jam 6.30 udah disekolah yaa soalnya nanti akan ada razia.

Syasya
✓ Iyaa, La.

Singkat percakapan mereka di WhatsApp, mereka sudah sampai sekolah sebelum waktunya bel. Apalagi Lala ia getap sekali hari ini.

kring kring kringg
bel masuk berbunyi

Guru-guru dan murid pun sudah berada di lapangan, kini giliran anggota OSIS yang akan membawakan upacara.

Tidak butuh waktu lama upacara pun segera dimulai, namun ditengah upacara ada yang ribut-ribut ntah meributkan apa itu alhasil Lala turun kelapangan Lala menyadari siapa orang itu yang sedang beribut. "Tolong kak, hargai yang ada didepan jangan ribut dulu." Ucap Lala dengan senyum terpaksa nya, kemudian Lala kembali ketempat semula.

Kini tiba berkibar bendera merah putih Indonesia semua murid dan guru hormat kearah bendera merah putih itu, diiringi dengan nyanyi dari paduan suara.

Beberapa jam kemudian upacara pun selesai. "tolong ya kak jangan ada yang ke kelas dulu, saya mewakili anggota OSIS lainnya. Kalau kita anggota OSIS akan mengadakan razia, yang sudah kita infokan dari beberapa hari yang lalu." Ucapan Lala membuat para murid bersorak-sorai lalu hanya dibalas dengan senyuman oleh Lala.

Anggota OSIS pun segera meriksa para murid siapa yang membawa peralatan makeup/rokok maka akan disita selama satu bulan.

Sekarang giliran Lala mengecek saku Damar, Lala mendapatkan dua batang rokok dan satu korek lalu Damar hanya menampilkan gigi nya itu. "Gue sita." Ucap Lala dengan mata kesalnya, sudah berulang kali sahabat nya ini mengingatkan jangan membawa benda yang tidak seharusnya dibawa tetap saja dibawa.

"Nara plis." Damar hanya bisa pasrah kalau sudah ditangan sahabatnya itu.

Tidak butuh lama pun selesai mengecek para murid, terdapat satu plastik kresek besar berisi makeup dan 1 plastik kresek besar juga berisi rokok dan koreknya itu.

"Sudah berapa kali bapak bilangkan jangan ada yang membawa makeup atau rokok dan lainnya, masih saja. Kali ini bapak akan sita satu bulan, bila ada yang ingin mengambil ajukan kepada orang tua terimakasih." Ucap Pak mansur wakil kepala sekolah.

oldlove??Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang