02 Camaraderie

78 12 0
                                    

Hari ini kelas 10A sedang belajar biologi yang diharuskan ke laboratorium dan akan dibagikan kelompok untuk penelitian

Maira yang kebetulan 1 kelompok bersama Aro dan teman teman barunya (Novita, Nashwa, Kay, Tama)

"Aro gua ngantuk hoaaam"

"emang ya lu tuh putri tidur banget giliran belajar ngantuk coba deh nonton drakor bisa melek semaleman"

"ini sih beda konteks ya udahlah gua ke toilet dulu cuci muka"

BRAAKK

"duh.." maira menabrak AL yang sedang keluar dari toilet pria tepat sebelah toilet wanita

"maaf" ucap AL sambil langsung pergi begitu saja

"oh ada suaranya juga ya gua kira ketinggalan dirumah tapi sakit anjir tuh lengan apa besi sih ngilu banget dahi gua" gumam maira

...

Pagi ini kelas 10A sedang melaksanakan mata pelajaran yang paling tidak disukai maira yaitu olahraga menurutnya mendingan disuruh belajar bahasa inggris semaleman daripada harus berolahraga kalau kata Aro, Maira M nya mageran

Materi kali ini basket yang kebetulan salah satu olahraga paling disukai Aro, dia memksa maira untuk belajar basket biar sehat katanya karena maira ngantukan

"Aro mending lu suruh gua marathon deh darpada belajar ginian tapi di mall" kata gadis mageran itu sambil jongkok

"maira lu belajar atau gua gendong paksa sekarang ke tengah lapangan ini" ancam Aro

"berisik lu" maira sambil jalan ke tengah lapangan yang diikuti aro dibelakangnya

DUG

Bola basket yang dari arah kanan mereka mendarat di lengan kanan maira

"APA APAAN LU GA LIAT ORANG SEGEDE GUA LAGI JALAN"

"sorry ga sengaja" ucap lelaki dingin itu siapa lagi kalau bukan AL

"I-itu gapapa?" tanya aro pada maira

"Aro sakit" iya dia sangat galak kepada orang lain tapi bisa manja kepada Aro karena dia menganggap Aro seperti abangnya sendiri maklum anak tunggal ya

"maksud gua bolanya gapapa gua takut banget harus ganti rugi garagara nabrak lu"

"TERSERAH LU AJA" ngambek

Seharian maira mendiamkan Aro dan dia lebih memilih pergi ke kantin bersama Yana, Novita, Kay dan Nashwa

Setelah bel pulang sekolah Aro memohon agar maira pulang bersamanya sebagai permintaan maaf tetapi maira tidak mau sampai Aro akan mengusahakan apapun asal gadis itu mau

"traktir eskrim cookies atau gua balik sendiri"

"OKE CANTIK GAS" sambil naik ke motor gedenya

"yew giliran eskrim aja lu luluh ra" –Tama

"tam plis gua takut dia ngamuk lagi" bisik Aro dan tama hanya terkekeh

Sampai di kedai eksrim mereka melihat AL yang sedang duduk sendirian entah siapa yang dia tunggu

"AL sendirian aja lu?" sapa Aro kan tidak mungkin maira karena dia sangat muak dengan lelaki itu

"hm gak, gua duluan ya Ar" lalu pergi meninggalkan mereka

Mereka melihat AL naik ke motornya bersama perempuan berseragam SD

"secuek cueknya AL diaorang yang care sama keluarganya" gumam Aro yang didengar oleh maira tapi diacuek aja 

camaraderieTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang