Kamu datang disaat yang tak terduga
Awalnya aku mengira bahwa ini hanya sebuah percakapan singkat
Namun siapa sangka dari sebuah hal yang sederhana bisa menghasilkan sebuah hal yang tak pernah ku duga bahkan terbayangkannya pun tidakCinta monyet
Begitulah kata orang
Cinta dimasa SMA
Kata orang masa SMA adalah masa yang indah
Masa dimana kamu mulai bisa menemukan jati dirimu
Masa dimana kamu bukan lagi seorang anak-anak
Masa dimana kamu akan mulai menentukan masa depanmu
Dan masa dimana kamu mulai merasakan yang namanya CINTAAku hanyalah seorang gadis biasa
Aku tidak cantik
Aku tak populer
Aku juga tak pandai
Aku hanya gadis biasa bahkan akupun tak tau apa yang dapat ku banggakan dari diriku
Terkadang aku iri
Iri melihat temanku yang cantik
Iri melihat temanku yang populer
Iri melihat temanku yang pandai
Sementara aku?
Aku bagaikan sebuah batu diantara berlian
KAMU SEDANG MEMBACA
KAMU
Teen FictionSatu nama yang mendatangkan kebahagiaan saat aku menyebutnya Kamu Seorang yang dapat merubah hidupku Kamu Datang dengan sejuta kebahagiaan Kamu Selalu punya cara untuk membuatku tersenyum Kamu Adalah alasan kenapa aku bisa kuat menghadapi semua ini ...