Tahun Ajaran Baru

46 5 2
                                    

"Kringg....Kringg....." Bunyi jam alarm ku .Oh iya belum perkenalan ya , Oke Nama gue Feby Wulandari bisa disapa Feby,Wulan,Feb,By dll:v , Sekarang gue berusia 13 tahun tepatnya kelas VIII smp (soalnya gue cepat sekolah vro:v) Oh iya gue bersekolah di Junior High School No 21 Bandung , sekarang gue udah kelas 2 loh dan bakal punya adik kelas yang baru :v gue merupakan salah satu pengurus OSIS dan Kepala Sekolah memerintahkan kepada seluruh pengurus osis untuk menjadi panitia MOS di tahun ini termasuk gue yakan?:v
Oke kembali ke cerita :v

Setelah mendengar jam alarm / jam weker ku berbunyi aku (sekarang pakai aku dulu ya:v peace) langsung berlari mengambil handuk yg terletak di samping meja belajar ku setelah itu aku langsung menuju Kamar Mandi setelah Mandi aku langsung berpakaian dan sholat subuh *gue kan anak rajin dan taat beribadah Eak:v setelah itu gue langsung mengambil tas dan merapikan buku dan gue ingat "oh iya inikan tahun ajaran baru gue belum punya roster, tapii gue bawa buku apa yah "ucap gue sambil berfikir "hmm gue bawa buku kosong aja lah " ucap ku langsung memasukkan buku,pulpen,tipe-x,penggaris dll kedalam tad setelah itu gue bergegas turun buat sarapan dengan Ayah,Ibu,dan Kakak gue
Gue bergegas menuruni satu persatu anak tangga dan akhirnya gue sampai di ruang makan
"Pagi yah,bu,kak"b ku exited:D
"Pagi Feb" jawab ayah dan ibu ku
"Pagi Vro*toss" sapa kakak ku bernama Kak Sinta
Gue langsung membalik piring ,sendok dan garpu yg telah disiapkan oleh Bibi dan mengambil 2 potong roti lalu mengoleskannya dengan selai coklat kacang kesukaan ku setelah itu gue bergegas kesekolah sendiri dengan menggunakan sepeda sedangkan kak Sinta telah di jemput oleh teman / pacarnya *soalnya dia itu pacaran tapi kek teman gitu :v
Sebenarnya ayah menyuruhku untuk berangkat ke sekolah dengan diantar oleh supir pribadi keluarga ku tapi yah aku lebih suka naik sepeda lagi pula jarak sekolah dan rumah ku cukup dekat kok :v

Setelah Sampai di sekolah gue langsung memarkir kan sepeda ku ke parkiran khusus sepeda :v disana cuman ada 3 sepeda soalnya teman teman ku lebih banyak yg di antar .

Setelah memasuki wilayah sekolah gue melihat ada banyak kelas VII yg berkumpul di Mading "hmm mungkin mereka melihat pengumuman untuk kelas bilingual" ucap ku oh iya gue merupakan salah satu siswa kelas VIII Bilingual 1 loh *eak gue gak sombong yah :v 
Setelah sampai di kelas gue meletakkan tas di bangku paling depan tiba tiba ada panggilan oleh salah satu guru gue yaitu Bu Dinda "Panggilan ditujukan kepada seluruh pengurus OSIS, Gudep, PMR,dan PIK-Remaja agar segera berkumpul di depan ruang kesiswaan" ucap Bu dinda menggunakan Mic

Gue segera menuju ruang kesiswaan , Setelah sampai di depan ruang kesiswaan ternyata Bu Dinda sedang membagikan siapa yg menjadi pendamping setiap gugus dan ternyata gue merupakan salah satu pendamping di gugus" La Maddu Kelleng " yaitu kelas VII.1 nama gugus yg paling unik di sekolahku :v dan teman ku bernama Dina merupakan pendamping di gugus Ranggong Daeng Romo yaitu kelas VII.3 yah kita berpisah deh :"(
Hari pertama pendamping memperkenalkan lagu Mars sekolah kita dan yah cukup melelah kan karna banyak murid yg sulit untuk di tertibkan dan itu merupakan tugas kita sebagai pendamping.

Segini dulu ya part 1 nya nyusul part 2 byee 🙌🏻

First LoveHikayelerin yaşadığı yer. Şimdi keşfedin