Terik Matahari sangat menyengat menusuk ke dalam tulangku, Keringat saling bercucuran.
tenggorakan yang mulai terasa kering dan lengan yang terasa pegal karena terus-menerus hormat di hadapan sang bendera.
Ku lirik di sebelahku, seorang cowok juga sedang berdiri sepertiku. karna hukuman yang kami dapatkan dari Bu Hilma.
ku lihat keringatnya saling bercucuran, namun walaupun begitu dia terus tegap untuk hormat pada sang bendera.
Entah mengapa?! tubuhku mulai merasa lemas, banyak kunang-kunang yang memenuhi mataku ini, dan dengan perlahan semua menjadi gelap......
********
" kalau aja gue gak ketemu ma cewek gila ini, mungkin gue gak akan dapet kesialan gini!! "
Keluh Julio dalam hati, sambil mengingat kejadian yang baru di alaminya dengan sangat kesal.
di liriknya pelan, Kesya yang sedang berdiri disampingnya.
"Umm??"
Hati Julio Tertegun, melihat kondisi keadaan Kesya yang semakin melemah. Dan....
"Brukk...."
Kesya pun terjatuh tak sadarkan diri. Julio pun dengan sigap benahan tubuh kesya di Pangkuannya.
"O-oyy...Kes..Oyy bangun Oyy.."
panggil Julio sambil menepuk-nepuk pipi Kesya pelan.
dilihatnya wajah kesya yang agak pucat.
Segera, Di Rangkulnya dan dibawanya Kesya ke Ruang UKS.
"MINGGIRR SEMUANYA!!! ADA ORANG YANG PINGSAN"
Teriak Julio Mengusir Orang-orang yang menghalangi Jalannya Menuju UKS.
"Arghh Kesya Berat banget sih Badan lo!?"
Gerutu Julio dengan terus merangkul Kesya, masuk Ke Ruang UKS. sesampainya di Ruang UKS.
DI rebahkan nya Tubuh Kesya.
Julio Mengambil Beberapa bahan untuk pertolongan pertama. beberapa saat setelah Julio Memberi pertolongan pertama, Mata Kesya pun Mulai terbuka perlahan.
"hmm... Gue.. Ada di mana??"
tanya kesya dengan lemas.
"ini !!... Lo Minum dulu, kondisi lo masih lemah. istirahat aja dulu di sini"
Ucap Julio Sembari memberikan segelas air hangat pada Kesya.
Ksya mengangguk Pelan, dan menerima tawaranJulio.
KAMU SEDANG MEMBACA
Ai no fukuzatsu
Romance" eh gue gak sengaja kali" ku Plototi dia. "kes!! ada apa kok ribut-ribut? Oh OMG Kes!" Nawfa datang dan kaget menatap kami berdua. " Sekarang Lo harus tanggung jawab ! Cewek gila!!" ucap si tengil padaku . " nih Gue ganti.."...