Kriiiing...
Kriiiing...
Kriiiing...Pria tersebut pun langsung mematikan alarm weker nya,pria tersebut bukan nya bangun melainkan tidur kembali
Tok...
Tok...
Tok...Ricooo...Rico bangun Rico,kamu ini ya kebiasaan sekali,ayo bangun nanti kamu bisa telat kuliah Rico,Rico bangun ( ujar wanita paruh bayah yang tak lain adalah mama nya )
Mmm...iya ma Rico bangun ( ujar Rico masih dalam keadaan mengantuk )
Cepat ya,mama sama papa akan tunggu kamu dibawah ( ujar mama nya )
Iya ma ( ujar Rico )
Rico pun bangun dengan wajah yang masih mengantuk,dengan langkah berat Rico pun masuk kedalam kamar mandi.
20 menit kemudian Rico pun telah selesai dan sudah rapi tanda siap untuk ke kampus,Rico pun langsung turun kebawah menyusul mama dan papa nyaPagi pa,ma ( sapa Rico )
Pagi Rico,ayo sini sarapan ( ajak papa nya )
Rico pun langsung duduk dikursi nya dan mengambil nasi
Rico,kamu itu sudah mau wisuda, tolong,mama mohon sama kamu, kamu rubah sifat kamu itu ( ujar mama nya )
Iya Rico,setelah selesai kuliah kamu juga harus melanjutkan perusahaan papa ( ujar papa nya )
Mama sama papa kan sudah mengatakan nya kepada Rico berkali kali,lama lama Rico bosan kalau setiap pagi topik nya itu keitu terus ( ujar Rico kesal )
Ya sudah kalau begitu,Rico pergi dulu ma,pa ( ujar Rico sambil mencium tangan orang tua nya )
Rico pun langsung jalan keluar rumah nya
Bibiiik ( panggil Rico )
Pembantu tersebut pun langsung menghampiri Rico
Hari ini Rico mau bibik beresin kamar Rico,jangan sampai ada kotoran yang ketinggalan di kamar Rico, karena hari ini sahabat sahabat Rico akan datang,ngerti bik ( ujar Rico )
Baik den Rico,bibik akan bereskan sekarang ( ujar pembantu tersebut )
Bagus,ingat,jangan sampai ada kotoran yang tersisa ( ujar Rico )
Baik den ( ujar pembantu tersebut )
Rico pun langsung pergi dari hadapan pembantu tersebut dan masuk kedalam mobil,Rico pun langsung melajukan mobil nya dengan kencang
Pada saat Rico melajukan mobil dengan kencang tiba tiba Rico hampir menabrak seorang perempuanCiiiiiiit ( suara decitan ban mobil nya )
Gila ya tuh cewek,mau mati apa dia ( ujar Rico geram )
Rico pun langsung turun dari mobil dan langsung menghampiri perempuan tersebut
Hey cewek gila,loe mau mati ha!!!kalau loe mau mati,cari tempat yang lain,jangan disini!!!! ( bentak Rico )
Maaf mas,lagian saya nggak tahu kalau mobil mas sedang jalan,lagian kan ini juga salah mas toh,mas juga bawa mobil ngebut ngebut ( ujar perempuan tersebut )
Malah ngejawab lagi,sudah tahu loe yang salah pakai nggak ngaku lagi ( ujar Rico mulai emosi )
( perempuan tersebut hanya menunduk )
Awas saja ya kalau gue sampai jumpa sama loe lagi,habis loe gue bikin,awas loe,gue lagi buru buru ( ujar Rico sambil mendorong perempuan tersebut sampai jatuh )
Aaaaaw...dasar orang kaya sombong ( batin perempuan tersebut kesal )
Rico pun langsung pergi dari hadapan perempuan tersebut,Perempuan tersebut pun langsung berdiri kembali
Orang kaya semua sama,mentang mentang orang kaya harta nya banyak tapi hati nya sombong ( ujar perempuan tersebut )
Perempuan tersebut pun langsung pergi pulang
Namun disisi lain
Hari ini gue sial banget,kenapa gue bisa jumpa sama cewek seperti tadi, nggak ada takut nya tuh cewek ( batin Rico kesal )
Awas saja kalau sampai gue jumpa lagi sama cewek sialan itu,nggak akan gue beri ampun ( gumam Rico )
Rico pun mulai mengendarai mobil nya dengan kencang
KAMU SEDANG MEMBACA
Pembantuku Cintaku
FanfictionHari ini dirumah gue terdapat pembantu baru yang masih muda...kenapa juga bunda gue memasuki dia di kampus tempat gue kuliah Kan gue malu dilihat sahabat sahabat gue kalau gue jalan sama pembantu seperti dia