Detak jam terdengar sayup
Sesekali jam itu mengeluarkan bunyi khas jam jaman lama
Tanda telah berakhirnya hari.Aku duduk di atas lantai yang dingin
Dengan sejuta perasaan yang terpendamDentangan bunyi jam mungkin bisa ku hitung
Namun rasa sakit dalam perasaan ini tak dapat ku pungkiri
Seberapa banyaknya dia di sakiti.
KAMU SEDANG MEMBACA
unspeakable | ✓
Poesie#23 Puisi - 13 Januari 2016 Ini adalah sebuah cerita tentang ungkapan hati seorang gadis remaja. Dimana hati tersebut yang tak bisa berkata apa-apa. Sebuah hati yang sudah lelah menjerit dalam diam dan mulai mencurahkan lewat kata-kata. [Warning!] S...