part 1

208 20 14
                                    

hari ini adalah awal aku menuju ke kehidupan yang sebenarnya, hari ini aku akan masuk ke jenjang pendidikan yang selanjutnya, yang kulewati dengan perjuangan dan tanpa dibantu oleh keluarga karena aku jauh dari mereka.

"astaga...., aku terlambat." teriakku, hari ini aku akan mengikuti ospek yang dilaksanakan di salah satu universitas elit diJakarta. sialnya waktu aku telah sampai di kampus aku disambut oleh senior yang menjaga digerbang dan melihatku datang terlambat,

" Eh kamu, kenapa datang terlambat ? apa kamu tidak punya jam di rumah ? Jam berapa sekarang ?. " bentak seniorku, walaupun mukanya kece juga tapi galaknya mengalahi ibu tiri (?).

"Maaf kak,saya berjanji gak akan terlambat lagi." ujar ku,

"Sekarang sebagai hukumannya kamu lari keliling lapangan 5 kali, setelah itu baru kamu boleh ikuti kegiatan selanjutnya." bentak senior ku yang bernama Bayu .

"Siap,kak ." ucap ku

Setelah aku menyelesai kan hukuman ku , aku harus berlari menuju kelas, saat aku berlari tanpa sadar aku menabrak senior ku

Brukk....

"Aduh.." ucap kami bersama

"Aw...., aduh siapa sih ini,jalan gak pakai mata , gak tau ya orang lagi buru buru." omel ku

"kamu tidak apa - apa ? maaf saya tadi buru buru." ucap seseorang yang tadi menabrak ku

sepertinya yang aku tabrak adalah seorang pria,tiba tiba
"ayo aku bantu berdiri." ucap nya

lalu dia mengulurkan tangannya untuk membantu ku berdiri , saat aku menerima uluran tangan nya aku melihat ke arah wajahnya,

"oh Tuhan , apakah ini malaikat dari surga ? gilss, ganteng banget ." ucap ku dalam hati

"hei.... apakah kamu tidak apa apa ?." ucap nya

"maaf , aku tidak apa apa." ucap ku yang tersadar dari lamunan ku

"maaf aku buru buru, maaf tadi aku menabrak mu." ucap ku sebelum pergi meninggalkan dia

lalu aku segera pergi meninggalkan pria itu yang menggunakan almamater kampus kami ,
sepertinya dia sama seperti ku, tapi aku tidak peduli karena aku harus menuju kelas dan aku tidak mau di hukum lagi.

" Ok, selamat datang di kampus kami , perkenalkan nama gue Dimas ,mahasiswa semester 5, jurusan Akuntansi, gue disini gak sendiri, disamping gue ada Bella, di samping nya ada Jane dan 1 nya lagi ...." Ucap kak Dimas kepotong karena ada yang membuka pintu

"sorry gue telat. "ucap pria itu

" santai aja bro." ucap kak Dimas , " dan dia Al,kami semua 1angkatan dan dari jurusan yang sama. dan kami akan menjadi maping kalian selama 1 semester kedepan, jadi kalau kalian ada apa apa, kalian bisa tanya kepada kami." sambung nya .

aku terkejut, ternyata yang tadi pagi aku tabrak karena takut telat itu adalah senior ku, dan sekarang dia menjadi maping ku juga ?

"oke , sekarang kakak akan bacakan agenda kegiatan kalian selama beberapa hari kedepan , dan peralatan apa aja yang kalian harus wajib bawa." ucap kak Bella

setelah semua agenda kegiatan dan peralatan yang harus dibawa telah dibacakan , sekarang kami semua sebagai Maba harus menuju ke hall untuk sesi perkenalan dengan maping yang lain,

"halo semua ..........., selamat pagi." ucap mc

"selamat pagi kak..........." ucap kami semua

"wah kalian semangat banget ya, kalian semangat ikutin ospek atau kalian semangat karena liat maping kalian yang ganteng ganteng dan cantik cantik di depan kalian ini?. " goda mc

The Love in Silence Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang