prolog

268 150 278
                                    


"Telolet..telolet"
Dering alarm Sonia.

"HOAHMMM... Jam berapa ini ya? Kok udah terang banget." Tanya Sonia pada dirinya sendiri yang masih bau iler.

Saat melihat jam alarm, ia kaget karena waktu sudah menunjukkan pukul 06:46.

Sontak, Sonia langsung beranjak dari tempat tidurnya dan buru-buru memakai seragam. Bahkan ia tidak mandi.

Lalu ia menaruh dompetnya di kantung tas serta langsung pamit dan berangkat sekolah.

***
Di sekolah,

Sonia berlari kencang untuk meraih gerbang sekolah yang hampir tutup.
Ia berhasil mencapai gerbang sekolah. Lalu ia berlari lagi untuk ke kelas.

Tapi...

Bruk!

Puk!

Ia terjatuh karena tertabrak seseorang.

Saat Sonia menoleh orang yang menabraknya, dan didapatinya cowok yang badannya tertutup semua kecuali mata. Badannya tertutup oleh jaket kerudung hitam. *pencabut nyawa kali ya*

"Hei hati-hati kalo jalan! Kan gue pengen ke kelas. Eh bentar.. Lu siapa? Kok gak pernah lihat.. Terus seluruh tubuh ditutupin gitu kayak gi.." cerocos Sonia yang terputus karena cowok itu memberi jari telunjuk di depan bibir Sonia alias memberi tanda diam.

Cowok itu menatapnya.

Sonia merasa bahwa ia pernah melihat tatapan itu.

"Sssttt... " kata cowok itu. Tanpa mengatakan apapun, cowok itu pun pergi.

"Apaan sih lo ssat ssut ssat ssut... Terus kabur gak bilang maaf lagi. Apalagi mukannya ditutupin gitu."

Lalu Sonia pun ke kelas.

Sampai di kelas, Sonia sudah di sambut oleh sang bendahara dengan senyum seperti psikopat.

"Sonia.. Kamu tau kan udah 2 bulan gak bayar kas?" kata bendahara dengan sangattt lembut.

Sonia panik. Lalu ia langsung merogoh kantong tasnya. Tapi..

Dompetnya tidak ada!!

"Hehe... Dompet ku sepertinya ketinggalan... Besok ya.." kata Sonia panik

Kretek... Kretek *tanganSiBendahara*

"Oke karena hari ini lagi baik. Lu hari ini selamat. Tapi kalo besok ga bayar. TAU KAN!?" kata bendahara itu dengan bernada tinggi dan pergi.

"Gara-gara ketemu tuh cowok,gue jadi sial. Tadi gue hampir telat, gue jatoh gara-gara dia dan dompet gue hilang." gerutu Sonia.

"Tapi.. Siapa sih itu cowok? Kok kayak pernah liat? Dan dimana dompet gue? Tadi kan sudah di taruh di tas..." tanya Sonia pada dirinya.

bersambung...

Maaf ya ceritanya... Gitu deh. Bahasanya juga masih bikin bingung. Soalnya ini baru pertama kali bikin cerita di sini. Sorry juga klo ada typo. Hehe..

Trimakasih udh baca.

MYSTERIOUSTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang