Seoul 13.00
Aku berjalan menuju toko roti yang 'katanya' baru buka
beberapa hari yang lalu.Dan betapa terkejutnya aku saat melihat toko roti itu banyak
sekali yang mengantri."Aigoo" kataku sambil melotot saat melihat antrian yang
begitu panjang.Dengan perasaan kecewa karena belum bisa membeli roti di
toko roti yang baru ini,aku berjalan menuju toko roti yang
lama.Selesai membeli roti,betapa terkejutnya lagi aku saat melihat
mobil van yang bertuliskan Bangtan Sonyeondan.Dan terbuka-lah pintu dan kemudian seseorang keluar dengan
memakai kacamata dan masker dia juga memakai jaket yang
berkupluk.Dia adalah..... Park Jimin. "Whoa,Suga-hyung. Kau berbohong
kepada-ku."Kemudian Min Yoongi keluar dengan santai-nya. "Ya! Jimin.
Berbohong apa?" "Kau bilang hari ini dingin,tapi nyatanya
hari ini panas sekali hyung"Ya. Hari ini memang sedang panas sekali. Tidak seperti biasa
nya. Aku-pun sampai memakai celana pendek."Ya! Jimin-hyung,Yoongi-hyung,baru datang di tempat seperti
ini sudah ribut!" "Siapa yang ribut?" ucap Jimin dan Suga ke-
bingungan hingga mengerutkan dahi.Sebenarnya,yang tadi emosi adalah Jeon Jungkook. Kemudian
Kim Taehyung atau V keluar dari mobil dengan malas-nya.Dia memakai jaket berkupluk berwarna hitam. Oh My God!
Idola-ku sedang berada di hadapan-ku!Aku dengan terburu-burunya berlari hingga menabrak pundak
seorang Kim Taehyung.Tetapi,raut wajah Kim Taehyung sangatlah santai. Tidak seperti
diriku yang panik dan melotot.Aku berbalik badan dan melihat kearah Kim Taehyung. "Mmm,
joengsong-beon,naega bujuui han!" kataku sambil membungkuk
kan badan.Aku segera berjalan dengan santai,tetapi ada yang menarik satu
lengan-ku dari belakang.Dan aku-pun membalikkan badanku dan melihat Kim Taehyung
yang sedang memegang lengan kanan-ku."Siapa nama-mu?" "Park-" "Ya,Taehyung,cepat,waktu kita hanya
sedikit!" teriak J-Hope dari jauh. Taehyung kemudian melepas-
kan pegangan-nya dengan cepat.Kemudian Kim Namjoon atau Rapmonster menarik lengan Kim
Taehyung untuk menuju toko roti itu.Namaku Park Hyo Jin. Biasa dipanggil Jinnie atau Hyojin. Saat
Kim Taehyung masuk kedalam toko roti,aku segera berlari me-
nuju rumah."Naneun dol-a!" kataku sambil masuk kedalam kamarku.
Kemudian seseorang mengetok-ngetok pintu kamarku. "Man
logeu-in" kataku sambil membanting diri ke-kasur ku yang
empuk."Eodi gass-eoss eo?" "Aku hanya ke toko roti" "Apakah ada se-
suatu yang senang disana?""Mmmm" aku menggigit bibir ku. "Ah,tidak ada" "Awas ya,jika
kamu berbohong,aku akan mengawasi-mu kemana pun kau
pergi""Ya ya" aku segera mengambil handphone ku dan segera mem-
buka aplikasi flappy bird.Pukul 14.00
"Anak-anak,saatnya makan!" teriak omma dari dapur. Dan tentu
nya aku segera bangkit dan segera berjalan menuju dapur yang
disatukan dengan ruang makan."Besok kau membeli semua bahan makanan ya!" "Berapa banyak
bahan makanan yang harus kubeli?" "Nanti juga kau akan tahu
Hyojin"Hai guys. Ini cerita ff pertama ku. Maklum lah,kalau
cerita ini gaje atau gak seru. Nanti pasti aku seruin
deh. Bye!
KAMU SEDANG MEMBACA
Kim Taehyung Fangirl
FanfictionBagaimana Rasanya Saat Kita Bertemu Seorang Idola Tetapi Bukan Yang Kita Inginkan Malah Terjadi?