Terasa pilu hati ini
Ketika tak ada lagi tawa
Ketika semua menjadi terhina
Tak ada satupun yang mampu mendekat
Tak ada satupun hati yang mampu melihat
Buta!!
Semuanya telah sirna
Tak ada lagi kata cinta
Tak ada lagi rasa kasih
Tak ada lagi saling berbagi
Tak ada!!
Semua sirna
Semua hanya karena harta dan tahta
•
•
11-08-2017

KAMU SEDANG MEMBACA
Sejuta Rasa dalam Kata
PoetryDari sejuta rasa yang terasa akan tertoreh dalam sebuah kata yang berlimpah. Dalam sejuta tragedi dan peristiwa akan terungkap dalam sebaris kata.