Penyesalan

719 20 0
                                    

   Aku adalah anak tunggal, aku tinggal bersama ibuku.
Pada hari itu aku sangat bahagia karna ibuku memberikan hadiah yang sangat spesial dihari ultahku, ibu memberikan sebuah alat musik biola yang sangat aku harapkan sejak dulu.
Sejak saat diberikan biola itu aku mulai mengikuti les biola.

Laura  :"bu, hari ini aku les biola dan pulangnya sekitar jam 3 sore."

Ibu       :"iya, tapi hati - hati ya sayang"

Laura   :"iya,bu"

Laura pun berpamitan dengan ibunya, kemudian Laura berangkat diantar pak supir.Setelah itu ia pun tiba di tempat les

Guru   :"Laura kok kamu terlambat"?
(tanya Guru dengan wajah tersenyum)

Laura  :"iya maaf, bu tadi saya ketiduran" (jawab Laura dengan ketakutan)

Guru    :"iya, tapi lain kali jangan diulangi lagi yaa..."

Laura   :"iya, bu"

Les pun dimulai, kemudian jam sudah menunjukkan pukul 3 les pun selesai.

Guru  :"pelajaran kita cukup sampai disini ya.."

Laura :"iya,bu" (sambil berpamitan dengan Guru)

Kemudian Laura pulang kerumah, sesampai dirumah Laura pun langsung memeluk ibunya.

Ibu      :" Ra kamu kenapa sayang? apa yang terjadi dengan kamu nak?
(tanya ibu dengan rasa penuh khawatir)

Laura  :" enggakk apa - apa kok bu" (jawab Laura dengan wajah tersenyum)

ibu        :"syukurlah klo tidak apa-apa, sore ini ibu masak nasi goreng buat kamu untuk makan malam nanti."

Laura    :" wahhh, makasih bu"

Ibu         :" ya, sudah kamu mandi aja dulu nanti ibu panggil jika makanannya sudah siap."

Laura    :"iya,bu"

Laura pun masuk kekamarnya.

Ibu          :"raa...Laura.... ayo makan!"

Laura     :"iya,bu

Laura pun makan bersama ibunya.

----- 7 tahun kemudian ------
Laura berumur 17 tahun, ia sudah mengenal dunia luar pergaulannyapun semakin luas, ia jarang berada dirumah sementara ibunya semakin tua dimakan usia.

Pada malam minggu Laura menerima pesan WA dari seorang remaja laki-laki bernama Randi yang ada disekolahnya.Laura pun membaca pesan WA tersebut.

Laura    :"hmm....Randi ngajak aku jalan malam ini, kira-kira diizinkan gak yah sama ibu? (batin)

Laura pun menemui ibu yang sedang berada di dapur.

Laura    :"bu aku boleh gak pergi keluar sebentar?" (tanya Laura)

Ibu        :"nak ini sudah malam nak sebaiknya besok saja."

Laura   :"ahhhh ibu kenapa mesti harus besok sih bu." (bentak Laura dengan suara keras)

ibu        :"astagfirullah ra, kamu gak boleh ngomong seperti itu nak"

Laura :"ahhhh udah lah. (kesal sambil pergi dan masuk kekamar)

Ibu pun merasa sangat sedih karena ucapan Laura.Laura pun memikirkan cara agar bisa keluar dari rumah tanpa sepengetahuan ibunya,  kemudian Laura kabur lewat jendela kamarnya Sedangkan ibunya sedang tidur.
Laura pun nekad keluar rumah pada pukul 22.00, setelah itu ia Pergi naik taksi. akhirnya ia pun tiba disebuah kafe Randi pun bertanya kepada Laura.

Aku Sayang IbukuTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang