1

3 0 0
                                    

Ku susuri tepian sungai memandang indah matahari senja,kerudung ungu muda yg aku kenakan melayang lemah tertiup angin,ku masih teringat kejadian masa kecil ku masa di mana aku yang tertawa tanpa beban sedikit pun dengan wajah polos menggemaskan huh alangkah indah nya masa itu bila diingat-ingat. Ku lirik jam sudah jam 17.45 sudah 20 menit aku mengenang masa lalu ku, aku bergegas menaiki motor dan tak lupa memakai helm mengejar waktu jangan sampai ibu marah karena aku pulang terlambat...

Sekitar 10 menit aku sudah sampai ke rumah ku, rumah yang sederhana tapi membuat aku nyaman tinggal disini,sambil membuka pintu pagar ku dorong motor ku masuk ke perkarangan rumah yang penuh dengan berbagai jenis bunga yap ibu ku suka sekali dengan bunga, aku juga suka sih dengan bunga tapi aku tak sefanatik dengan ibu,aku hanya suka bunga mawar dan aster dan selebihnya aku kurang menyukai nya atau suka tapi tak terlalu mendalam..

"Assalamualaikum bu" ucapku memberi salam sambil mengetuk pintu berwarna putih itu

"Waalaikumussalam " balas ibuku

"Kenapa pulangnya sore banget sih nak? Ayo masuk dan cepat mandi terus solat ya" lanjut ibu perhatian

"Maaf bu, siap laksanakan" balasku sambil hormat sejenak

***
Seperti biasanya setiap pagi keluarga Syuahaila sarapan sebelum memulai kegiatan apapun. Ibu sudah menyiapkan sarapan dengan menu nasi goreng. Dalam keluarga mereka ada satu peraturan ketika makan yaitu tidak boleh berbicara ketika makan. Tradisi tersebut masih bertahan sampai sekarang.
Selesai makan Syuhaila dan kakak nya Yusuf berangkat sekolah, sekolah mereka sama yaitu SMA Nusa Bangsa.

" bu, bi, aku sama syu berangkat ya? " ucap yusuf seraya membereskan piring nya

"iya, hati-hati ya" balas ibu dan abi

"Assalamualaikum " ucap yusuf dan syuhaila serempak

"waalaikumussalam "

***
Sesampai di sekolah, syuhaila turun dari motor dan pergi ke kelas nya seraya pamit dengan kakak nya karena kelas mereka jauh.

Sampai di kelas Syuhaila langsung menaruh tas dan mulai mengeluarkan novel kesayangan nya dan mulai membaca.

" doarrr" kejut Naila sahabat syuhaila

" astagfirullah "

"baca terus lo, gak bosen apa? Yuk temenin gue ke kantin? "

"enggak, karena brp kali gue namatin novel ini gue gak akan pernah bosen.. Yuk"

Teeeettttttt
Bel masuk kelas berbunyi

"yahh udah bel" rengek naila

"istirahat aja ya" balas syu

" udah laper ni gue, belom sarapan "

"udah tahan aja dulu"

"iya iya "

***

Teeettt
Bel istirahat berbunyi

" syu kanti yuk" pinta naila

"iya gue beresin buku gue dlu"

Mereka pun berjalan menuju kantin dan tiba-tiba

...

#maafpendekbarupemula
#komenuntukbkasihsaran😊

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Mar 02, 2018 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

Takdir Hijrah SyuhailaTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang