bab 3

12 3 0
                                    

Bel pulang akhirnya berbunyi, semua murid berhamburan keluar kelas menuju rumah mereka masing-masing.

Rizky yang saat itu masih berada di kelas, melihat ada ibu-ibu dan seorang anak perempuan masuk kedalam kantor kepala sekolah.

Tak lama kemudian ibu-ibu dan anak perempuan itu keluar kantor dan pergi menuju keluar gerbang dan meninggalkan sekolah.

"Kayak gua kenal tuh cewe, dia yang nabrak gua tadi kan..waduh ngapain tuh dia ke kantor kepsek, gua harus tanya nih ke kepala sekolah" batin Rizky

"Mal, Di, Gas gua ke kantor kepsek dulu yaa..ada kerjaan, kalian kalo mau balik duluan, duluan ajaa" kata Rizky

"Ouhh yaudeh kita balik duluan ye" saut Kemal, Ardi, dan Bagas sambil berjalan keluar gerbang

Rizky bergegas menuju ke kantor kepsek.. "tok..tok..tok," Rizky mengetuk pintu, "ouhh dek Rizky, mari duduk dek" sambut kepala sekolah. "Ada apa dek Rizky?" Tanya pak kepala sekolah.

"Itu anak perempuan yang tadi siapa ya pak?" Tanya Rizky, "ouhh itu murid baru sekolah kita, dia akan mulai belajar besok" jawab pak kepala sekolah

"Namanya siapa pak?" Tanya Rizky lagi, "mutiara Aini, dek" jawab pak kepala sekolah

"Ouhh okee makasih pak" sambut Rizky, "iyaa sama-sama dek Rizky" jawab pak kepala sekolah

Rizky pun keluar dari ruangan kepala sekolah, menuju gerbang dan pulang....

*Maap klo rada ga nyambung atau apa yaa

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: May 19, 2018 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

DestinyTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang