"PERKENALAN"

125 6 0
                                    

Setelah aku masuk kesekolah itu dan berjalan di lorong sekolah aku merasakan ada yg memegang kakiku, dengan mendengar suara "hahhhh..............."​.Aku pun langsung berlari dan pergi kedalam kelas.

Pada saat aku masuk kedalam kelas, aku bertemu lg dengan ketiga anak yg td ada dipintu gerbang.Mereka melihatku dengan tatapan yg sangat tajam." kayaknya mereka masih marah soal yg td deh😕, biarlah itu juga salah mereka, kenapa aku terlalu dipikirkannya"( kataku). Aku langsung duduk dibangku baris keempat paling depan.Tapi aku melihat bahwa teman sebangku ku memiliki aura yg berwarna merah. Ku berpikir... "apakah dia mempunyai masalah ya."
Pada saat itu pula bu guru masuk kedalam kelas,guru tersebut bernama "Bu Melati". bu Melati lah yg akan jdi wali kelas 9A.

Bu Melati : " Selamat pagi anak-anak." ( dengan nada yg lembut)

semua murid : " Selamat pagi bu." (serentak menjawab salam bu guru)

Bu Melati : "Anak - anak, pagi hari ini kita mempunyai temen baru."

semua murid : (bertanya-tanya dan penasaran)

Bu Melati : " pasti kalian semua penasaran dengan temen baru kalian, baiklah... Sabrina ayo kedepan perkenalkan dirimu."

Aku pun panik saat Bu Melati menyuruhku untuk maju kedepan. Aku merasa takut untuk maju kedepan, tapi aku beranikan diriku untuk maju kedepan.

Sabrina : "Assalamualaikum, selamat pagi semuanya. Namaku Sabrina, aku tinggal dikomplek Mutiara nomor 42.dulunya rumah ku dibandung,tapi karna pekerjaan orang tua ku jdi aku ikut mereka kejakarta.Aku juga mempunyai kemampuan yg semua orang tdk bisa melihatnya. sekian cerita pendekku

Rani : "alah.. palingan kemampuan lu itu cuma sekedar omomng kosong lu aja kan, betul ga temen-temen. " (omongan mengejek)

semua murid : "betul!"........ (serentak)

Bu Melati : " sudah-sudah, jangan seperti tuh. terima kasih Sabrina, telah berbagi cerita tentang dirimu. "

Bu Melati : " Baik, mari semuanya kita mulai pelajaran hari ini dengan buka buku MTK. "

semua murid : ( mengambil buku MTK ditas mereka masing-masing)

emmmm...... 🙁hari pertama ku sekolah sangat tdk baik, mereka seakan-akan tdk percaya dengan kemampuanku. emmm...biarlah suatu hari nanti juga mereka akan percaya.

Sekolah angkerTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang