Aku tak bisa mengira apa yang akan terjadi selanjutnya dengan ini, bahkan 1 detik saja aku tak bisa, dia yang bawa aku ke awang awang seketika menjatuhkan ku ke permukaan bumi,yang membuat hati ini tak bisa mencari senyuman lagi.
4
Aku tak bisa mengira apa yang akan terjadi selanjutnya dengan ini, bahkan 1 detik saja aku tak bisa, dia yang bawa aku ke awang awang seketika menjatuhkan ku ke permukaan bumi,yang membuat hati ini tak bisa mencari senyuman lagi.