Orang yang mencintai sholawat tidak ada yang wafat dalam su'ul khatimah, kerana tidak boleh ia mencintai sholawat kecuali diizinkan Allah. Maka izin Allah سبحانه وتعالى untuknya itu menjadi jaminannya wafat dalam husnul khatimah.
Asalkan dibaca dawam (terus-menerus), namun tentunya jangan persulit diri kita dengan meninggalkan hal-hal yang fardhu, misalnya solat, puasa dan lainnya. Maka boleh saja Allah mencabut cinta kita pada sholawat atau Allah berikan ia banyak musibah yang mengerikan di dunia demi ia segera kembali ke jalan yang baik."
[Habib Munzir bin Fuad Al-Musawa رحمه الله تعالى]
☆★☆★☆★☆03-08-2018☆★☆★☆★☆
KAMU SEDANG MEMBACA
Quotes Islami
RandomHanya kata-kata motivasi, kumpulan hadist, kalam-kalam ulama, pengalaman, dan bisa juga apa yang sedang dirasakan dan di alami Ambil yang baik, tinggal yang tidak Kebenaran hanya milik Allah