***
Cukup-cukuplah
Jangan menambah derita lagi
Terlalu banyak jahitan luka
Tak sanggup kumenahan sakitSudah-sudahlah
Kita cari jalan-jalan sendiri
Biarlah jalinan cinta kasih
Berakhir sampai disiniSemakin sayang aku padamu
Semakin kejam perlakuanmuTajam-tajam kata-katamu
Seram-seram perbuatanmu
Tak tahan mata dan telinga
Menerima kenyataanSedih-sedih rasa hatiku
Bisa-bisa sakit jiwaku
Tak mampu lagi kubertahan
Untuk hidup bersamamuNiat hati tak ingin berpisah
Namun kitapun tak mungkin bersatu
Kumengharap engkau tak membenciku
Cukup-cukuplah*****
![](https://img.wattpad.com/cover/161426493-288-k646016.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
Lirik Lagu Dangdut
RandomSemoga bermanfaat dan menghibur semuanya Jangan sungkan untuk request lagu lagu dangdut lainnya Gunakanlah kata kata yang baik ketika berkomentar Thanks Guyss♡♡♡