Pengenalan kata yang harus dipisah dan digabung

2.3K 140 6
                                    

Di: Biasanya pengguaan kata di yang digabung apabila menunjukkan pada suatu pekerjaan.

Contohnya: Dipasang, diterpa, diduga, dimakan, dibiarkan, diwarnai, ditarik dan sebagainya.

Sementara penggunaan kata di yang dipisah apabila menunjukkan tempat.

Contohnya: Di antara, di sana, di sini, di situ, di belakang, di sekitar dan sebagainya.

Ke: Pada kata ke yang digabung: kedua tangan, kedatangan, kehadiran, kebanyakan.

Sedangkan yang dipisah: Ke alam, ke arahku, ke sisi, dan lain-lain.

Pun, untuk yang satu ini ternyata tergatung pada kalimat. Jadi ada yang bisa digabung dan ada yang bisa dipisah.


Pun, untuk yang satu ini ternyata tergatung pada kalimat. Jadi ada yang bisa digabung dan ada yang bisa dipisah.

Inilah di antaranya.

§ Adapun.

§ Andaipun.

§ Akanpun.

§ Ataupun.

§ Bagaimanapun.

§ Maupun.

§ Meskipun.

§ Namunpun.

§ Sekalipun.

§ Walaupun.

§ Sungguhpun.

Dan yang dipisah dari apa yang pernah kubaca dalam novel.

Apa pun.

Siapa pun.

Bagaimana pun.


Ayo Menulis! (cara belajar menulis dengan gaya bahasa yang asik)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang