AKU WANITA

33 3 0
                                    

Aku ini wanita, sama seperti dia. Aku memahami bagaimana hubungan mereka yang sudah berjalan jauh. Memang tidak lucu jika ditengah jalan hanya gara-gara satu kedatanganku merusak hubungan mereka. Aku paham betul bagaimana rasanya bila aku berada di posisi wanita tersebut. Semua cara pun dan hal semacam ini mungkin terlihat bodoh. Tapi setidaknya, aku memahami bagaimana menjaga persoalan wanita.

Masih TentangmuTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang