Keysha dan dava kini sudah kembali kedalam restauran. Dan tanpa basa basi lagi pertunangan antara mereka berdua dimulai, keysha yang terlihat sedih pun akhirnya harus pura pura bahagia malam ini. Malam yang akan menjadi saksi dan sekaligus malam melepas masa terpuruknya setelah kejadian yang lalu,meskipun keysha belum menyukai dava keysha sudah berharap bahwa iya tak dibuat kecewa lagi untuk kedua kalinya.
"baiklah sekarang pemasangan cincin oleh laki laki kepada perempuan dan nanti gantian ya" perintah mc kepada dava agar dia memasangkan cincin kepada keysha, tanpa mengeluarkan sepatah katapun dava langsung memasangkan cincin kepada keysha dan keysha pun langsung memasangkan cincin ke jari dava.
"oke baikla sekarang kalian berdua sudah ada ikatan pertunangan jadi kami harap kalian dapat menjaga hubungan kalian sampai kepelaminan"ucap bunda keysha.
"kami percaya bahwa dava dapat menjaga keysha dengan baik selama kami tinggal diluar negeri."sambung ayah keysha dan kalimat itu membuat mata coklat keysha mengeluarkan air mata.
Bunda dan ayah keysha yang melihat mata keysha berair pun langsung memeluk anaknya.
"bunda sama ayah jangan lupa pulang keindonesia ya kalau perusahaan ayah sudah normal lagi. "pinta keysha kepada orang tuanya.
"pasti dong sayang kamu tenang aja, lagian kan ada dava yang jagain kamu,jadi kami tidak terlalu khawatir sama kamu. "jawab bunda keysha sambil mengelus rambut sang anak.
"semoga ya bun"harap keysha.
"oke dava keysha pernikahan kalian akan dilangsung kan 3minggu lagi setelah kalian selesai ujian nasional. "ucap papa dava mantap.
Dava dan keysha yang mendengar itu lun langsung membualatkan matanya.
"serius pa? Dava aja belum kuliah dan belum ada kerjaan gimana mau nikah. "ucap dava."kamu tenang aja dava kamu bakal kerja diperusahaan papa,nanti kamu dan keysha akan tinggal di apartement kamu yang lama.
Mendengar jawaban papanya pun membuat dava sedikit tenang sebab yang iya takutkan ketika menikah adalah tidak dapat menafkahi istri dengan layak. *suami idaman wanita banget yaaa*
Keysha mendengar pernyataan yang keluar dari mulut papa dava tidak tau harus senang ataupun sedih, disatu sisi iya senang karna hidupnya akan terjamin ketika menikah dengan dava dan disatu sisi lagi iya sedih karna harus hidup berdua dengan orang yang tidak iya cintai,ah membayangkannya saja sudah membuat keysha ngeri.
"baiklah acara pertunangan hari ini berjalan dengan lancar dan semoga akan tetap lancar sampai hari H" ucap bunda keysha.
"yasudah kalau gitu kita akhiri saja acara pertunangan ini dengan makan malam bersama. " ucap ayah keysha.
Semua orang lahap dengan makanannya masing masing terkecuali dava dan keysha,mereka sibuk dengan pikirannya masing masing. Memikirkan apa yang akan terjadi setelah ini dan apakah mereka akan bahagia dengan semua ini.
"baiklah untuk semua yang sudah datang pada malam hari ini saya ucapkan terima kasih banyak, kami harap kalian semua mendoakan yang terbaik untuk anak kami kedepanya." ucap papa dava sambil membungkukkan sedikit badannya.
Para tamu pun satu per satu pulang.tinggallah keluarga keysha dan dava.
"bun ayo pulang keysha udah ngantuk ni" ajak keysha sambil menguap.
"keysha kamu pulang sama dava aja ya,soalnya bunda sama ayah mau membahas soal pernikahan kalian. dava kamu maukan antar keysha pulang kerumah?"ucap bunda keysha dan langsung diangguki oleh dava.
Keysha jalan lebih dulu kearah parkiran karna iya tak mau beriringan dengan dava yang bisa membuatnya tengsin itu. Tiba diparkiran dava langsung menaiki motornya.karna dava tidak tau akan pulang bersama keysha jadi iya tak membawa dua helm.
"helm buat gue mana? "tanya keysha dan ditatap datar oleh dava.
"gue gak bawa helm dua, jadi lo buruan naik. "ucap dava datar dan jadilah keysha naik darah sendiri melihatnya.
"dasar cowok datar gak punya perasaan. " ucap keysha kecil dan masih dapat didengar oleh dava.Haiii haiii guyss
Happy reading eaaaa
Semoga suka dengan pert ini, mungkin dalam beberapa hari ini aku bakal jarang update karna aku udah mau ujian nasional*huhuhu*but Jangan lupa follow dan vote cerita ini yaa supaya outhor lebih semangat lagi buat lanjutin ceritanya.
Thankkk uuuuu guysss🙏-Rizkyka isnawati
KAMU SEDANG MEMBACA
She Is Mine
RomanceSMA dirgantara menjadi saksi dua anak manusia yang dipertemukan lalu dijodohkan. Dia.... Aku tau namanya dari mading sekolah. Aku tau rupanya saat dilapangan.Dan aku tau aroma tubuhnya di mushola dan dia adalah Dava Putra Pratama.Orangnya putih,ber...